Jadwal Final Thomas Cup 2022 Indonesia vs Tim Kejutan India yang Baru Pertama Kali Masuk Final dalam Sejarah

- 14 Mei 2022, 11:26 WIB
Ilustrasi tim Thomas Cup 2022 Indonesia, Jadwal final Thomas Cup Indonesia vs India / Instagram @badminton.ina
Ilustrasi tim Thomas Cup 2022 Indonesia, Jadwal final Thomas Cup Indonesia vs India / Instagram @badminton.ina /

Dengan jumlah tersebut menjadikan Indonesia berada di peringkat pertama perburuan juara turnamen beregu putra atau yang kita kenal Thomas Cup.

Pada pertandingan semifinal saat menghadapi Jepang, Indonesia bisa dibilang cukup kesulitan dan hampir saja dikalahkan oleh Jepang setelah salah satu perwakilan ganda dikalahkan.

Baca Juga: AKHIRNYA PELAKU KASUS SUBANG TERDETEKSI, Ibrahim Tompo: Polda Jabar Bentuk Tim Khusus  untuk Memburunya

Untung saja pada pertandingan ketiga tunggal putra Indonesia berhasil menjadi penentu kemenangan Indonesia atas Jepang.

“Pertandingan ini cukup berat dan menguras tenaga. Butuh fokus lebih besar,” kata Shesar Hiren, tunggal putra ketiga yang menjadi penentu kemenangan Indonesia atas Jepang.

“Sekarang nasib ada di tangan kami sendiri. Harus bertanding habis-habisan,” pungkasnya.

Begitupun dengan India. India mesti bekerja keras untuk mengalahkan Denmark di babak semifinal dengan menuntaskan pertandingan dengan skor 3-2.

Bagi India final Thomas Cup 2022 adalah final pertama sepanjang sejarah digelarnya kejuaraan ini.

Tentunya India akan memberikan permainan terbaiknya demi mengharumkan nama negaranya di pentas kejuaraan Thomas Cup 2022 ini.

Hasil Semifinal Thomas Cup 2022

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: PBSI.ID


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah