Inilah Rekomendasi 5 Resto & Cafe di Kawasan Destinasi Wisata Sentul Bogor, Cocok Weekend Cucurak Jelang Puasa

- 8 Maret 2024, 16:00 WIB
Lima rekomendasi restoran dan cafe di kawasan destinasi wisata kuliner Sentul Bogor
Lima rekomendasi restoran dan cafe di kawasan destinasi wisata kuliner Sentul Bogor /Instagram @pancargardenofficial/

Lokasi Kedai De Honje di KM Nol Resort Sentul, Bojong Koneng, Kecamatan Babakan Madang, Bogor, Jawa Barat dapat diakses keluar pintu Tol Sentul City, hanya butuh waktu tempuh sekitar 15 menit tiba di lokasi.

Baca Juga: Cianjur Agrishow Spesial Munggahan digelar Pemkab Cianjur, Operasi Pasar Murah Beras SPHP Hanya Rp 53.000/5kg

Kemudian operasional Kedai De Honje buka setiap hari mulai pukul 12.00 siang dan tutup sampai pukul 03.00 sore.

3. Resto Kebun Teduh 

Resto Kebun Teduh sesuai dengan namanya, resto ini mengusung konsep resto berada di tengah - tengah kebun yang teduh dengan pepohonan.

Pengunjung yang datang ke Resto Kebun Teduh akan langsung disuguhkan dengan welcom drink berupa minuman tradisional wedang jahe dan sereh.

Menu makanan dan minuman di resto ini tersedia maskan sunda dan masakan nusantara dengan harga berkisar Rp 30 ribu hingga Rp 80 ribuan, tergantung menu yang anda pilih.

Baca Juga: Kambing Guling Cocok Untuk Cucurak Bareng Keluarga, Hanya Ada di Richie Garden Sentul Bogor, Tempatnya Adem !

Menikmati santap makanan dan minuman di resto ini akan terasa lebih nikmat selain udaranya sejuk, pengunjung juga disuguhkan view pegunungan Gunung Pancar dan Bukit Hambalang.

Halaman:

Editor: Agus Sopyan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah