Jadwal Penutupan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 44, Diprediksi Pukul 23.59 WIB

- 5 September 2022, 11:06 WIB
Ilustrasi- Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 44 diprediksi akan segera ditutup/Instagram@prakerja.do.id//
Ilustrasi- Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 44 diprediksi akan segera ditutup/[email protected]// /

1. Unggahlah foto e-KTP peserta dengan format JPG/JPEG/PNG maksimal 2 MB

2. Gunakanlah foto e-KTP asli bukan hasil foto copi-an

3. Pastikan seluruh bagian e-KTP berada ditengah-tengah dalam bingkai foto

4. Data diri yang tertera di e-KTP harus asli atas nama anda, e-KTP tidak rusak, foto e-KTP jelas (tidak buram) dengan pencahayaan yang cukup

5. Foto e-KTP jangan sampai terpotong, usahakan agar tidak menggunakan flash

Baca Juga: Jam Tayang Preman Pensiun 6, Bubun Masuk Rumah Sakit Dihajar Kelompok Remon, Berhasilkah Cecep Balas Dendam

Selanjutnya ,yang harus peserta perhatikan cara verifikasi swafoto untuk daftar kartu prakerja berikut ini;

1. Foto wajah harus menggunakan kamera HP secara langsung dengan megapixel rendah

2. Pastikan wajah terlihat dengan jelas, pencahayaan yang cukup, tidak terlalu terang dan tidak terlalu buram

3. Pastikan wajah memenuhi 80 persen dari bingkai foto (close-up)

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah