Jadwal Penutupan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 44, Diprediksi Pukul 23.59 WIB

- 5 September 2022, 11:06 WIB
Ilustrasi- Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 44 diprediksi akan segera ditutup/Instagram@prakerja.do.id//
Ilustrasi- Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 44 diprediksi akan segera ditutup/[email protected]// /

Berikut ini informasi cara daftar Kartu Prakerja Gelombang 44 klik “Gabung Gelombang” yang diprediksi waktu pendaftarannya akan segera ditutup besok malam.

Baca Juga: Luar Biasa! Dahsyatnya 12 Manfaat dan Keutamaan Surat Al-Ikhlas, Diantaranya Dapat Melunasi Hutang

Jika peserta belum memiliki akun prakerja, buatlah terlebih dahulu akun-nya, kemudian setelah mempunyai akun, kemudian buka akun prakerja.go.id lalu kemudian pilih “Daftar” di pojok kanan atas.

Selanjutnya masukan alamat email dan password-nya, (jangan sampai salah alamat email dan lupa paswordnya).

Setelah itu masukan data diri antara lain NIK e-KTP, Nomor Kartu Keluarga (KK) dan Nomor HP yang masih aktif digunakan.

Ikuti langkah-langkah cara daftar Kartu Prakerja gelombang 44 simak selengkapnya berikut ini;

Baca Juga: KENAIKAN Tarif Sudah Mulai Terjadi, Bansos Dinilai tak Akan Mampu Atasi Dampak Kenaikan Harga BBM

1. Pendaftaran

Lakukan pendaftaran dengan daftar Kartu Prakerja gelombang 44 menggunakan dokumen yang telah dipersiapkan sebelumnya, antara lain email, NIK e-KTP, Nomor Kartu Keluarga (KK) dan nomor Hp yang masih aktif digunakan.

2. Seleksi

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah