MENGAPA Ade Armando Dihajar hingga Bonyok, Inilah Kronologi Ade Armando Dianiaya di Demo 11 April 2022

- 13 April 2022, 09:54 WIB
Mengapa Ade Armando dihajar, inilah kronologi Ade Armando dianiaya
Mengapa Ade Armando dihajar, inilah kronologi Ade Armando dianiaya /GALIH PRADIPTA/hp/ANTARA FOTO

Anggota tim liputan berusaha melindungi Ade Armando yang terus menerus diserang dan dipukuli.

Akan tetapi, anggota tim yang berusaha melindungi Ade ada yang terjatuh dan juga terpental dari pengepungan.

Karena tidak mungkin bisa menolong, anggota tim yang terpental berusaha untuk mencari polisi untuk meminta pertolongan.

Dan polisi kemudian datang dan Ade Armando segera diamankan dan ditarik ke dalam gedung DPR.

Baca Juga: PELAKU Kasus Pembunuhan di Subang yang Menewaskan Tuti dan Amel akan Terungkap, Jika….

Pada saat itu, Ade Armando langsung mendapatkan penanganan dokter polisi pada jam 16:10WIB.

Kondisinya masih sadar dan bisa berkomunikasi dengan pihak keluarganya.

Karena ada penyekatan massa, Ade Armando baru bisa dievakuasi dan disekitar jam 18.00 WIB sampai ke RS.

Saat ini kondisi Ade armando masih terus dalam pemantauan dokter.

Ade Armando menderita luka serius di bagian wajah, kepala dan sekujur badannya.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah