Upaya Jaga Kebersihan Pemkot Bandung Buat Kegiatan '1000 Sapu Lidi Bebersih Taman Hutan Kota Babakan Siliwangi

- 16 Juli 2023, 07:56 WIB
Dalam upaya menjaga kebersihan dan keindahan, Pemkot Bandung adakan kegiatan '1000 Sapu Lidi Bebersih Taman Hutan Kota Babakan Siliwangi'
Dalam upaya menjaga kebersihan dan keindahan, Pemkot Bandung adakan kegiatan '1000 Sapu Lidi Bebersih Taman Hutan Kota Babakan Siliwangi' /Humas Kota Bandung /

Selain itu, untuk menjaga keamanan dan kebersihan kawasan hutan Kota Babakan Siliwangi, Krinda mengatakan, anggota linmas kecamatan dan kelurahan, Satpol PP, serta Forkopimcam rutin berpatroli.

Baca Juga: DPC Partai Demokrat Kota Bandung Fokuskan Rebut Suara Milenial, untuk Penuhi Target Meraih 9 Kursi DPRD

Pihaknya juga sudah meminta bantuan pengawasan dengan Diskominfo melalui CCTV.

"Sekarang diperketat lagi. Kita akan perbanyak operasi senyap dan menambah CCTV," tutur Krinda.

Sementara itu, Danramil 1808/Coblong – Cidadap Kapten Inf. Ida Bagus sangat mendukung kegiatan kegiatan bersih-bersih sampah di kawasan hutan kota Babakan Siliwangi.

Ida Bagus berharap seluruh elemen masyarakat dapat menjaga bersama kawasan hutan kota Babakan Siliwangi.

Baca Juga: KODE REDEEM FF 16 Juli 2023, 1 Menit yang Lalu, Klaim Sob, Siapa Tahu Hoki Dapat Senjata Sultan, GRATIS GARENA

"Semoga semakin banyak yang mau ikut terlibat aktif dan mendukung program kerja bakti ini," imbuhnya.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah