KAPAN Pembayaran Uang Ganti Rugi Tol Getaci? Pengumuman Daftar Nominatif Garut Utara Selesai Maret 2023

- 7 Maret 2023, 07:22 WIB
Pembangunan proyek jalan Tol Getaci akan dimulai di Seksi 1 Gedebage hingga Garut utara.
Pembangunan proyek jalan Tol Getaci akan dimulai di Seksi 1 Gedebage hingga Garut utara. /Dok PUPR/

“Teu aca, mung info kangge danom bln maret kab.garut insyaalllah beres, kecuali ds.sukarame nu teu acan aya info teh duka iraha. (Belum, namun informasinya untuk danom bulan Maret di Kabupaten Garut Insyaallah Beres, kecuali di Desa Sukarema yang belum ada infonya),” tulis Nirwati Channel.

Baca Juga: Cuaca Bandung Hari ini Selasa 7 Maret 2023, Bakal Diguyur Hujan 12 Jam

Lalu apa itu daftar nominatif?

Mengutip dari laman setkab.go.id, berdasarkan PP Nomor 19 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Pengadaan Tanah bagi Pembangunan untuk Kepentingan Umum memaparkan tentang apa itu daftar nominatif.

Menurut Pasal 61 ayat 3 disebutkan bahwa daftar nominatif digunakan dalam proses penentuan nilai ganti kerugian.

Pada ayat 2 menyebutkan bahwa hasil inventarisasi dan identifikasi data Pihak yang Berhak dan Objek Pengadaan Tanah sebagaimana dimaksud pada ayat (1), dibuat dalam bentuk daftar nominatif yang ditandatangani oleh ketua Satuan Tugas.

Adapun dalam daftar nominatif memuat data-data hasil inventarisasi yang dilakukan Satgas B atas lahan-lahan warga yang terkena proyek.

Data-data yang dimaksud adalah :

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: setkab.go.id YouTube Nirwati Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x