Di Sumedang, Pohon Keramat Jadi Manfaat Lingkungan, Walau Diceritakan Banyak Hantu

- 23 Januari 2023, 09:44 WIB
Kumpulan pohon keramat pada situs Nyi Mas Dewi Maya Maya, di Cisitu, Sumedang, diharapkan memberi manfaat lingkungan.
Kumpulan pohon keramat pada situs Nyi Mas Dewi Maya Maya, di Cisitu, Sumedang, diharapkan memberi manfaat lingkungan. /YouTube Rizquna Channel

Bahkan, katanya, dahulu pernah ada sayembara barangsiapa bisa berubuhkan atau memindahkan situs tersebut akan diberi hadiah Rp 30 juta. Tetapi, ternyata tidak ada yang sanggup.

 Baca Juga: Wisata Rancaupas Bandung Kini Bisa Virtual Forest Perhutani untuk Kehutanan Elektronik

Sedangkan Ita, pemilik warung dekat tempat situs itu, mengatakan, ada makhluk halus mengganggu sehingga sebuah kendaraan truk mogok. Setelah makhluk halus itu diberi kopi dan rokok, kemudian truk itu menyala kembali.

Tetapi kalau sekarang, katanya, lokasi sekitar itu menjadi banyak orang. Dahulu, menurut Ita dan Suryo, pernah pula ada kabar ada makhluk mirip kelelawar sangat besar.

Nah, soal keberadaan situs berupa pohon-pohon tua lebat itu, ada juga netizen berharap bermanfaat untuk lingkungan.

Misalnya, @Mahhen, Bagus vidionya kang????????semoga membawa manfaat buat lingkungannya ????????semangat kang ???????????? ***

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: YouTube Rizquna Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x