Di Waduk Jatigede Sumedang, Ada Pulau Kuburan, Satu Keluarga Menetap Buka Warung

- 1 Januari 2023, 20:01 WIB
Tampilan pulau kuburan di Waduk Jatigede, Sumedang, Jawa Barat.
Tampilan pulau kuburan di Waduk Jatigede, Sumedang, Jawa Barat. /YouTube Rizquna Channel

DESKJABAR – Pada banyak bendungan terdapat sejumlah “pulau”, yang menjadi unik jika ada orang yang memperhatikan.

Tentu saja, yang namanya “pulau” pada sebuah waduk alias bendungan, semula merupakan sebuah kampung atau tempat, yang sekelilingnya menjadi tergenang.

Aneka “pulau” pada bendungan, sebenarnya bermanfaat sebagai pelestari lingkungan dan stabilisasi suhu waduk.

Banyak pulau di bendungan kemudian menjadi hutan lebat, sehingga suhu menjadi tidak begitu panas.

Baca Juga: Tembakau Mole Sumedang Laku Keras, Melinting Jadi Favorit, Persiapan Larangan Rokok Batangan

Di Waduk Jatigede, Sumedang, Jawa Barat, ada sebuah “pulau” yang disebut pulau kuburan, bahkan ada satu keluarga menetap di situ dan membuka warung.

Seperti apa pulau kuburan di Waduk Jatigede itu ?

Bisa dibayangkan, sebuah pulau berisi kuburan, dimana hanya ada satu yang menetap.

Kalau membayangkan seperti film horror ala Hollywood, akan seperti apa jika terjadi dikepung banyak mayat yang bangkit dari kubur.

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: YouTube Rizquna Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x