Sidang Dugaan Korupsi Program Smart City Kota Tasikmalaya Digelar, ke-8 Saksi yang Dihadirkan Aneh

- 5 Oktober 2022, 17:39 WIB
 Suasana Sidang lanjutan dugaan tindak pidana korupsi program Smart City di Dinas Komunikasi dan Informatika  Kota Tasikmalaya sebelum para saksi dihadirkan
Suasana Sidang lanjutan dugaan tindak pidana korupsi program Smart City di Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Tasikmalaya sebelum para saksi dihadirkan /Budi S Ombik/Deskjabar.com/

Yang menjadi terheran heran justru saksi tiba tiba ada panggilan dari Kejaksaan Tasikmalaya untuk menjadi saksi pada kasus serupa.

Baca Juga: Kodim 0613 Ciamis Peringati HUT TNI Ke-77 Bersama Beberapa Kepala Daerah di Priatim

Baca Juga: Tes Kepribadian: Gambar Pertama yang Anda Lihat di Foto Mengungkapkan Kelemahan Terbesar sebagai Pasangan

"Saya juga tidak tahu, bahkan saat mengetahui data KTP, itu KTP lama. Juga tanda tangan bukan tanda tangan saya," ucap ke-7 saksi saat ditanya majelis hakim.

Sementara itu ketika tim penasehat hukum Ihsan Suryanegara, SH menanyakan kenal atau tidak dengan sosok bernama Darwin Bahtiar, para saksi menjawab tidak tahu.

"Kepada semua saksi, apakah tahu dengan orang yang bernama Darwin Bahtiar," kata Ihsan.

Ihsan menambahkan para tenaga ahli yg diperiksa dari pihak penyedia tidak mengetahui bahwa nama nama mereka dijadikan tenaga ahli dalam pekerjaan Smart City Cluster pendidikan dan kesehatan.***

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah