KASUS SUBANG, Pelaku Pembunuhan Berlatar Lahir yang tidak Jelas, Kata Ahli Forensik Memprediksi

- 3 Juli 2022, 08:00 WIB
Ahli forensik dokter Sumi Hastry Purwanti dan rumah kejadian pembunuhan di Jalancagak, Subang
Ahli forensik dokter Sumi Hastry Purwanti dan rumah kejadian pembunuhan di Jalancagak, Subang /kolase YouTube Hastry Forensik dan foto DeskJabar.com

Baca Juga: Jadwal Lengkap Final Badminton Malaysia Open 2022 Hari Ini Minggu 3 Juli dan Jam Tayang, Indonesia 2 Wakil

Ketika ditemukan pada bagasi mobil Toyota Alphard di garasi rumah kejadian di Ciseuti Jalancagak, Subang, pada 18 Agustus 2021, mayat Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu yang merupakan ibu dan anak, dalam keadaan telanjang dan penuh luka parah.

Bahkan, kuasa hukum dari Yosep (suami dan ayah korban), yaitu Rohman Hidayat, kepada DeskJabar, mengatakan tidak kuasa menggambarkan seberapa mengerikan kondisi luka yang terjadi pada kedua korban.

“Yang jelas, pelakunya berbuat sadis, dan sepertinya orang pelakunya adalah psikopat, yang kesehariannya tidak disangka,” ujar Rohman Hidayat. ***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Wawancara YouTube Hastry Forensik


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah