UNGKAP KASUS SUBANG: Bukti Paling Penting yang Harus Dipegang Polisi Jika Ingin Pelakunya segera Terungkap

- 8 April 2022, 17:53 WIB
Karena kejelasannya masih diragukan. Nah, kejelasan dan ketepatan ini menjadi bukti penting yang harus dipegang oleh polisi
Karena kejelasannya masih diragukan. Nah, kejelasan dan ketepatan ini menjadi bukti penting yang harus dipegang oleh polisi /Dokumen Deskjabar/

Baca Juga: PELAKU Pembunuh TUTI dan AMEL di KASUS SUBANG Terpojok, Ada Sidik Jari yang Tertinggal di TKP

Sketsa wajah juga sudah didapat dan disebar. Kemudian, pemeriksaan kepada saksi yang jumlahnya lebih dari 100 orang, termasuk saksi dari pihak keluarga korban, yakni, Yosef, Yoris, Danu dan yang lainnya.

Namun, berbagai alat bukti yang didapat itu masih juga belum cukup untuk kemudian mengarah kepada penetapan tersangka. Karena kejelasannya masih diragukan.

Nah, kejelasan dan ketepatan ini menjadi bukti penting yang harus dipegang oleh polisi.

Jadi, kesimpulannya, dalam waktu dekat ini pihaknya belum bisa menentukan kapan pelaku bisa terungkap, karena segala sesuatunya proses lidik dan penyidikan harus sedemikian jelas dan lengkap.
"Kita juga butuh pembuktian yang jelas, petugas tidak bekerja sembrono, maka membutuhkan waktu yang panjang, karena memang membutuhkan kejelasan pembuktian, kalau harapan sudah jelas, kita ingin segera terungkap," tutur Ibrahim.

Sebagaimana dikethui, kasus pembunuh ibu dan anak di Subang meminta korban jiwa Tuti Suhartini (55) dan Amalia Mustika Ratu alias Amel (23).

Jasad Tuti (ibu) dan Amel (anak) ditemukan sudah tak bernyawa di dalam bagasi mobil Toyota Alphard milik korban yang diparkir di halaman rumahnya di Kampung Ciseuti, Kecamatan Jalan Cagak. Kabupaten Subang, Jawa Barat, Rabu 18 Agustus 2021.

Adalah Yosef suami Tuti sekaligus ayah Amel, yang pertama kali curiga. Pagi itu ia datang ke rumah korban sehabis menginap di rumah Mimin istri mudanya. Ia mendapati rumah berantakan lalu Tuti dan Amel tidak ditemukan.***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah