FAKTA TERBARU KASUS SUBANG, 3 Faktor Kunci Kasus Sulit Terungkap, Ada Orang Kuat, Kata Profesor Unpad

- 4 April 2022, 12:18 WIB
Fakta mengejutkan mengapa kasus Subang sulit terungkap.  Menurut profesor Unpad ada 3 faktor kunci salah satunya ada orang kuat
Fakta mengejutkan mengapa kasus Subang sulit terungkap. Menurut profesor Unpad ada 3 faktor kunci salah satunya ada orang kuat /Tangkapan layar YouTube SUBANG HIJAU/

DESKJABAR – Fakta terbaru mengejutkan, seorang profesor dari Unpad yakni Profesor Muradi, menilai ada 3 faktor kunci yang membuat kasus Subang sulit terungkap hingga 8 bulan lebih.

Menurut professor dari Unpad tersebut, 3 faktor kunci inilah yang bisa jadi menjadi kunci dalam mengungkap kasus Subang.

Salah satu dari 3 faktor kunci pengungkapan kasus Subang tersebut, menurut Profesor Muradi adalah adanya keterlibatan orang kuat di belakang kasus pembunuhan Jalancagak tersebut.

Baca Juga: KASUS SUBANG MENGEJUTKAN, 5 Fakta Ilmiah yang tak Mampu Mengungkap Pembunuh Tuti dan Amel

Seperti diketahui, kasus pembunuh ibu dan anak di Subang, terjadi pada 18 Agustus 2021 dinihari dengan korban Tuti (55) dan Amel (23).

Banyak pakar hukum yang berpendapat bahwa kasus Subang terjadi di daerah atau bukan di kota besar, yang biasanya akan relatif cepat terungkap.

Salah satunya dikemukakan Praktisi Hukum dan juga Dosen Fakultas Hukum Universitas Pasundan (Unpas) Bandung DR Saim Aksinuddin dalam wawancara dengan tim DeskJabar.com pekan lalu.

Menurutnya, biasanya kasus-kasus kejahatan yang terjadi di daerah atau bukan di kota-kota besar relative lebih cepat terungkap.

Apalagi dengan upaya-upaya yang telah dilakukan tim penyidik seperti sebanyak 128 saksi telah diperiksa, 2 otopsi, 5 kali olah TKP, 10 TKP, puluhan sidik jari dan DNA, bukti CCTV.

Menurut Saim, hal itu sudah sempurna untuk mengungkap siapa tersangka kasus Subang tersebut.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x