MUNGKINKAH KASUS SUBANG Sama Nasibnya Dengan Kasus UI Aksyena, Apa itu ? Kriminolog Pesimis

- 31 Januari 2022, 09:05 WIB
 Ada kemiripan antara kasus pembunuhan Subang yang menewaskan Tuti dan Amel dengan kasus mahasiswa UI Aksyena yang TKP nya telah banyak dimasuki orang
Ada kemiripan antara kasus pembunuhan Subang yang menewaskan Tuti dan Amel dengan kasus mahasiswa UI Aksyena yang TKP nya telah banyak dimasuki orang /YouTube Anjas di Thailand/

Baca Juga: 7 Tanaman Rumah Pembawa Rezeki Sekaligus Penangkal Ganguan Makhluk Astral Pocong dan Kuntilanak Engan Masuk!

Dalam kanal YouTube tersebut, Anjas menyebut ada kemiripan antara kasus pembunuhan Subang yang menewaskan Tuti dan Amel dengan kematian mahasiswa Universitas Indonesia Aksyena.

Pada kesempatan tersebut, Anjas menganalisa bisa saja aktor utama dalam kasus pembunuh ibu dan anak di Subang ini sama dengan kasus dugaan pembunuhan di Universitas Indonesia yang hingga kini belum terungkap.

Anjas mengatakan ada beberapa kemiripan antarkejadian kasus Subang dengan penemuan mayat Aksyena yang mengisyaratkan bahwa aktor intelektualnya bisa saja merupakan orang yang sama.

Selain itu, ada juga kemiripan dengan kasus Subang karena TKP nya sama sudah tidak orsinil atau sudah banyak orang yang masuk di TKP. Jika di kasus UI, TKP Aksyena sudah banyak orang masuk ke kamar kosnya sehingga polisi kesulitan melakukan penyidikan dan olah TKP.

Sedangkan di kasus pembunuhan Subang, banyak orang yang sudah mendatangi TKP di halaman rumah korban sehinga terkesan acak acakan, hal ini membuat polisi kesulitan hingga harus dilakukan olah TKP ulang.

Baca Juga: 5 CIRI Orang Yang Berhasil Lepas dari SANTET, SIHIR dan ILMU HITAM Kata Mbah Yadi

Namun kasus Subang yang sudah menginjak bulan keenam, masih berpeluang besar bisa terungkap dari pada kasus Aksyena yang sudah terjadi tujuh tahun lalu.

Di kasus Aksyena ada petunjuk tiba tiba ada orang yang menemukan surat yang isinya pamitan, sehingga polisi pun menyimpulkan bahwa Aksyena bunuh diri.

Namun pihak keluarga tidak mempercayai Aksyena bunuh diri mengingat banyak luka lebam di wajah dan kepala bahkan ada darah, seperti yang sudah digebukin.

Sementara di kasus pembunuhan Subang adanya handphone Amel yang aktif pada pukul 07.38 WIB saat ditemukan mayat korban.

"Di kasus Subang jauh lebih tinggi peluangnya untuk terungkap daripada kasus Akysena, karena di kasus Subang banyak sekali petunjuk yang diteliti dalam penyelidikannya," kata Anjas.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah