Perkebunan Teh Pucuk Merah di Kabupaten Bandung dan Cianjur, Pemandangan Unik Wisata

- 17 Juni 2023, 06:15 WIB
Di Kabupaten Bandung dan Kabupaten Cianjur, Jawa Barat ada hamparan perkebunan teh pucuk warna merah, sebagai pemandangan unik ketika wisata
Di Kabupaten Bandung dan Kabupaten Cianjur, Jawa Barat ada hamparan perkebunan teh pucuk warna merah, sebagai pemandangan unik ketika wisata /dok Asosiasi Teh Indonesia

Kabarnya, teh pucuk merah olahan siap konsumsi, harga jualnya antara Rp 75.000 s.d 90.000/kemasan 50 gram. Usaha perkebunan teh pucuk warna merah, sudah diusahakan sejak 10 tahun lalu di Ciwidey, Kabupaten Bandung dan Cibinong, Kabupaten Cianjur.

Sementara itu, usaha perkebunan teh warna merah dalam skala unit perkebunan besar, adalah dilakukan di Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah. Pengusahaan tanaman teh pucuk merah dilakukan oleh perusahaan perkebunan PT Tambi, di unit Perkebunan Bedakah. ***

 

 

 

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah