INILAH Manfaat Bunga Telang Untuk Kesehatan Tubuh, ari Menjaga Kesehatan Mata Hingga Turunkan Kolesterol

- 16 Januari 2023, 13:59 WIB
Ada banyak manfaat dari bunga telang bagi kesehatan tubuh
Ada banyak manfaat dari bunga telang bagi kesehatan tubuh /pixabay.com / bentennyson076/

Cara mengolahnya cukup mudah yaitu siapkan beberapa bunga telang dan keringkan kemudian siapkan air panas 1 gelas dan masukkan bunga telang yang sudah dikeringkan ke dalam gelas, diamkan hingga air berwarna biru, bisa tambahkan madu, saring dan dapat diminum.

Bunga telang bisa juga dibuat  minuman teh telang
Bunga telang bisa juga dibuat minuman teh telang
3.Mengontrol kadar gula darah

Kadar gula yang tinggi dan tidak secepatnya dikontrol akan berdampak buruk untuk kesehatan seperti akan terjadi kerusakan pada berbagai organ tubuh seperti kerusakan pada ginjal, kerusakan saraf dan lain sebagainya sehingga harus cepat diturunkan.

Kandungan zat antioksidan yang terdapat pada bunga telang memiliki peranan dalam menjaga dan mengontrol kadar gula dalam darah dengan cara mencegah resistensi dari hormone insulin.

Cara mengolahnya adalah dengan menyiapkan beberapa bunga telang yang sudah dikeringkan kemudian masukkan bunga telang kedalam satu gelas air panas dan tunggu hingga air berubah menjadi biru dan air menjadi hangat kemudian bisa diminum dengan menambahkan sedikit madu.

4.Menurunkan kadar kolesterol

Kadar kolesterol yang tinggi dalam menyebabkan gangguan kesehatan tubuh yang salah satunya adalah gangguan kesehatan jantung karena kadar kolesterol yang tinggi bisa menyebabkan terbentuknya plak atau menempelnya lemak pada pembuluh darah jantung.

Baca Juga: Transportasi Jadul Terfavorit di Zamannya, Simak Info ini! Ada Nostalgia Apa Dengan Bemo?

Bunga telang memiliki fungsi untuk menurunkan kadar kolesterol jahat dengan mengolah beberapa bunga telang yang sudah dikeringkan untuk dimasukkan ke dalam satu gelas air panas yang kemudian didiamkan sejenak hingga air berwarna biru dan menjadi hangat untuk dapat diminum setelah disaring.

5.Mencegah kerontokan rambut

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Fery TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah