4 Rekomendasi Bakso Urat Enak dan Paling Hits di Tasikmalaya, Nomor 2 Pernah Dinobatkan Sebagai Bakso Terenak

- 26 Desember 2022, 13:41 WIB
Tampilan bakso urat Firman, yang pernah dinobatkan sebagai bakso terenak sedunia oleh Trinity Traveler. / Instagram @foodhuntertasikmalaya
Tampilan bakso urat Firman, yang pernah dinobatkan sebagai bakso terenak sedunia oleh Trinity Traveler. / Instagram @foodhuntertasikmalaya /

Dijamin kalian akan ketagihan dengan rasanya, meskipun ada salah satu bakso yang membutuhkan kesabaran ekstra karena selalu penuh oleh pembeli.

Baca Juga: Wisata Alam Instagamable, Murah, Tiket Rp 10.000 di Bogor, View Pesawahan Hijau Cocok Liburan Tahun Baru

1.Mie Bakso Ade

Salah satu bakso urat paling enak di Tasikmalaya. Tekstur bakso nya yang urat banget dan harum daging sapi nya berasa.

Pertama kali buka di pasar Cikurubuk, dengan roda kecil. Tapi, pembeli selalu rela antri untuk menikmati seporsi bakso urat disini.

Dibandrol dengan harga Rp.30.000/porsi, anda akan mendapatkan bakso urat besar, tahu, dan juga babat, lengkap dengan mie dan sayur, pokoknya dijamin puas dan ketagihan.

Mie baso Ade buka setiap hari di area pasar Cikurubuk blok B atau cabangnya di Gabucci Food Market Jl. Cieunteung, Tasikmalaya.

2.Mie Bakso Firman

Siapa yang tak kenal dengan bakso satu ini? Pernah dinobatkan sebagai bakso terenak sedunia versi Trinity Traveler.

Tak heran dengan slogan "Rajanya Bakso Urat", bakso Firman tak pernah sepi pengunjung.

Meskipun tempatnya yang sekarang jauh lebih besar dan luas, tapi tetap saja terkadang pembeli harus rela antri untuk bisa mendapatkan tempat duduk.

Saking enaknya bakso urat di sini, para pembeli pun rela dan sabar menunggu pesanan bakso nya diantar ke meja masing-masing.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah