Wisata Alam Tasikmalaya, Simak 4 Rekomendasi Tempat Liburan Seru dan Instagramable di Priangan Timur

- 15 Oktober 2022, 13:50 WIB
Tempat wisata alam di Tasikmalaya super cozy, instagramable serta terdapat pemandangan estetik/ instagram@tatonjongcanyon_
Tempat wisata alam di Tasikmalaya super cozy, instagramable serta terdapat pemandangan estetik/ instagram@tatonjongcanyon_ /

Baca Juga: Hobi Hiking? Kunjungi 2 Tempat Wisata Gunung di Bogor Ini, Dijamin akan Merasakan Sensasi yang Berbeda

Pengunjung akan disuguhi dengan pemandangan danau yang tenang berpadu dengan alam sekitar yang asri.

Pengunjung bisa memancin atau pun bersantai sambil menikmati olahan ikan di restoran setempat.

Tempat wisata ini pastinya sangat cocok untuk keluarga dan seru untuk dikunjungi.

4. Pantai Karang Tawulan

Salah satu pantai populer dan eksotis di Tasikmalaya adalah Pantai Karang Tawulan yang menawarkan pasir putih dan tersembunyi di balik tebing karang yang menjulang.

Lokasi Pantai Karang Tawulan berada di Desa Cimanuk, Kalapagenep, Kecamatan Cikalong, Tasikmalaya.

Di tempat wisata ini, pengunjung dapat menikmati pemandangan menawan berupa bebatuan karang yang langsung menghadap ke Samudra Hindia.

Di tempat wisata alam Pantai Karang Tawulan ini sudah memiliki beberapa fasilitas.

Seperti Mushala, toilet, warung makan, gazebo dan camping ground.

Halaman:

Editor: Ririn Fitri Astuti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah