Hari ASI Sedunia diperingati pada 1 Agustus, INI Manfaat Besar Menyusui Bagi Ibu dan Anaknya

- 1 Agustus 2022, 16:11 WIB
Pemberian ASI eksklusif pada bayi sangat penting dan bermanfaat untuk ibu dan anaknya. Twibbonize.com
Pemberian ASI eksklusif pada bayi sangat penting dan bermanfaat untuk ibu dan anaknya. Twibbonize.com /

 

DESKJABAR - Hari ASI Sedunia diperingati pada 1-7 Agustus, ini manfaat besar dari aktivitas menyusui bagi ibu dan anaknya.

ASI merupakan Air Susu Ibu sebagai sumber gizi utama bagi bayi yang belum bisa mengonsumsi makanan.

Terdapat manfaat besar ketika memberikan ASI secara eksklusif kepada bayi.

Menyusui atau memberikan ASI secara eksklusif kepada bayi adalah kewajiban seorang ibu.

Baca Juga: 3 Wisata Kuliner Bandung Jend Sudirman Recommended Untuk Yang Suka Laper Malam-malam, Super lezat Numero Uno

Sebab bayi berhak mendapatkan ASI eksklusif dari ibunya selama enam bulan, selanjutnya menyempurnakannya selama 24 bulan atau selama dua tahun.

Al-Quran juga mendokumentasikan terkait kewajiban ibu untuk menyusui anaknya.

"Dan ibu-ibu hendaklah menyusui anak-anaknya selama dua tahun penuh, bagi yang ingin menyusui secara sempurna," dalam Tafsir Ringkas Kemenag RI.

Diketahui, pemberian ASI eksklusif pada bayi sangat penting dan bermanfaat, baik bagi ibu maupun bagi bayinya.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x