Kolesterol Naik, Obat Herbal Ini Menurunkan Kolesterol Dalam Darah, Salah Satunya Daun salam

11 Juli 2022, 14:25 WIB
Daun salam , Salah satu obat herbal penurun kolesterol. Pixabay/kropekk /

DESKJABAR - Setelah melewati Idul Adha 2022 menikmati makan daging kambing dan Qurban biasanya membuat kolesterol di tubuh kita naik.

Gejala kolesterol naik dapat terasa leher dibelakang kepala terasa berat

gejala kolesterol naik yang bisa dirasakan

1.Mudah Mengantuk

Sering menguap Karena pastikan oksigen ke otak berkurang. Jika terlalu sering bisa Karena Ada penumpukan kolesterol sehingga supply oksigen berkurang

Kesemutan
Sering kesemutan pada tanga, kaki, atau bagian tubuh yang lain Ini Karena aliran darah tidak lancar. penyebab aliran darah tidak lancar disebabkan oleh kolesterol.

Pegal pada Tengkuk atau Pundak
Tengkuk atau pundak pegal.juga sering terasa Karena kolesterol. Segera atasi.jangan sampai berkelanjutan

Baca Juga: INSTAGRAMABLE! Tempat Wisata di Puncak, Bogor yang Mirip Bali, Banyak Hewan Raksasa yang Mengelilingi

Gejala Stroke
Kandungan kolesterol yang tinggi dapat menyebabkan pembuluh darah di otak karena kekurangan oksigen dan darah. sehingga mengakibatkan stroke atau sakit kepala.

Kram
Gejala kolesterol tinggi juga dapat berupa kram di beberapa bagian tubuh pada malam hari saat terbangun dari tidur. Kram terjadi pada tumit, telapak kaki, dan lainnya. Rasa nyeri itu akan hilang saat tubuh digerakkan.

Obat herbal penurun kolesterol diantaranya
Daun salam

Daun salam menurunkan gula darah dan kolesterol
Manfaat rebusan daun salam adalah bisa menurunkan gula darah dan kolesterol.

Polifenol tag terkandung di daun salam berfungsi sebagai antioksidan yang kuat, dipercaya dapat menurunkan kadar kolesterol dalam darah .

Baca Juga: 7 Obat Alami Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol Tinggi, Baik untuk Jantung, Nomor 7 Selalu Ada di Dapur Kita

Buah belimbing
Salah satu obat herbal kolesterol yang bisa dimakan jika terasa gejala kolesterol tinggi adalah makan belimbing.

Belimbing adalah buah yang mudah didapatkan, mengandung vitamin dan mineral yang berkhasiat. Yang sudah matang berwarna kuning akan terasa manis segar

Kaya Akan vitamin C juga engandung air Yang banyak ,vitamin A, B1 kalsium besi,fosfor.dan pectin

Selain dijuluki buah segala musim, Belimbing berkhasiat salah satunya menurunkan kadar kolesterol

Mengkonsumsi buah belimbing dapat mengontrol kasar kolesterol dan gula dalam darah,

Baca Juga: Tak Usah Repot Hindari Makan Daging Kurban, Basmi Penyakit Kolesterol Tinggi dengan Buah Ini

Daun Sirsak
Daun sirsak juga memiliki kandungan antioksidan yang tinggi. Antioksidan ini mampu membantu mencegah dan menurunkan kadar kolesterol.

Antioksidan yang tinggi dapat mengontrol kadar kolesterol dalam darah.

Rebus10 lembar daun Sirsak Yang sudah agak tua dengan 3 gelas air hungga tersisa.½ nya.

Bisa diminum Dalam keadaan hangat atau dingin setiap pagi, dan rasakan manfaatnya

Lidah Buaya
Menurut National Institutes of Health, mengkonsumsi 10-20 mililiter lidah buaya setiap hari bisa menurunkan kadar kolesterol sekitar 15 persen.

Kadar low-density lipoprotein (LDL) juga menurun sekitar 18 persen. Penurunan juga terjadi pada kadar trigliserida sekitar 25-30 persen, pada penderita hiperlipidemia.

Itulah beberapa tanaman herbal Yang mudah didapat Yang bisa menurunkan kadar kolesterol dalam darah . Selamat mencoba. Salam Sehat.***

 

Editor: Dendi Sundayana

Tags

Terkini

Terpopuler