Fakta Bupati Purwakarta Anne Ratna Buka Suara dan Meminta Maaf Usai Gugat Cerai Dedi Mulyadi

- 24 September 2022, 21:58 WIB
 Fakta Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika buka suara dan meminta maaf setelah gugat cerai Dedi Mulyadi
Fakta Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika buka suara dan meminta maaf setelah gugat cerai Dedi Mulyadi /Instagram/ @anneratna82 dan humas Dedi Mulyadi/

"Sesuai dengan yang disampaikan oleh Humas PA, seperti itu," kata Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika saat ditemui wartawan di lingkungan Pemda pada Kamis 22 September 2022.

"Doain ajah yah, doain yang terbaik, semoga hasilnya juga terbaik katanya menambahkan.

Anne Ratna Mustika memastikan bahwa proses gugatan cerai tersebut sama sekali tidak mengganggu kegiatan yang ia biasa lakukan.

Baca Juga: Lagi Galau? 3 Tempat Wisata Hits Bandung Cimahi Ini Bisa Menenangkan Hati, Asyiknya Piknik di Pinggir Danau

Anne Ratna Mustika juga menyampaikan permohonan maaf atas berita viral tentang dirinya.

"Mohon maaf atas berita vitalnya, semoga penghargaan ini bisa menutup berita kemarin," kata Anne Ratna Mustika seperti dilansir Antara, pada Jumat 23 September 2022.

Dia menyampaikan itu saat menerima penghargaan dalam acara Penganugerahan Kepala Daerah Perempuan Pilihan TEMPO 2022 di Jakarta.

Berikut beberapa fakta mengenai Anne Ratna Mustika yang dirangkum dari berbagai sumber:

1.Pernah jadi Mojang Purwakarta 2001

Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika yang sering disapa Ambu di kenal publik setelah berhasil menjadi Mojang Purwakarta 2001.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x