Resep Ikan Woku Khas Manado, Segar Pedasnya Juara Pisan, Cocok Jadi Menu Buka Puasa, Begini Cara Membuat nya

- 14 Maret 2023, 11:57 WIB
Menu ikan woku khas Manado ini yang segarnya ga keleng-kaleng ini cocok sebagai menu harian di rumah, semua anggota keluarga pasti suka.
Menu ikan woku khas Manado ini yang segarnya ga keleng-kaleng ini cocok sebagai menu harian di rumah, semua anggota keluarga pasti suka. /Tangkapan layar Youtube DAPUR MamiFaqih/


DESKJABAR
– Halo bunda ! Dah punya menu istimewa belum hari ini ? Jika belum, gimana kalau hari ini mencoba membuat ikan woku khas Manado, yang cita rasanya segar dan enak banget. Nah, kalau mau mencobanya, ini resep, bahan-bahan, dan cara membuat nya.

 

Gampang pisan bun membuat ikan woku khas Manado ini, ga pake lama, ga ribet, dan anti gagal. Dan, selain mudah membuatnya, bahan-bahan yang diperlukannya juga mudah ditemui di pasar. Bahkan di pedagang sayur gerobak dorong yang setiap hari lewat rumah juga tersedia.

Harga bahan-bahan untuk membuat ikan woku khas Manado ini relatif sangat terjangkau. Pokoknya murah meriah dan anti mahal.

Baca Juga: DAMPAK Ekonomi Tol Getaci Mulai Terlihat di Garut dan Tasikmalaya, Awal Lompatan Ekonomi di Wilayah Ini

Resep ikan woku khas Manado

Oh ya bun, mengenai ikan yang akan dimasak ini bebas jenisnya, pokoknya sesuai selera saja, bisa ikan nila, gurame, patin, dan ikan mas. Apapun jenis ikannya, dimasak woku pasti enak dan bikin ketagihan.

Menu ikan woku khas Manado ini yang segarnya ga keleng-kaleng ini cocok sebagai menu harian di rumah, semua anggota keluarga pasti suka.

Malahan untuk menu buka puasa pun sangat recommended, apalagi ikan woku khas Manado ini memiliki sensasi rasa yang segar dan pedas. Dan, biasanya rasa yang seperti ini yang banyak dicari orang untuk berbuka puasa di Bulan Ramadhan.

Baca Juga: Resep Bandeng Bakar Cabut Duri, Enaknya Juara, Pas Pisan Jadi Menu Munggahan Sambut Puasa, Ini Cara Membuatnya

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube DAPUR MamiFaqih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x