Resep Ceker Pedas Dower, Seuhahnya Nampol Banget, Nikmat Disantap dengan Nasi Hangat, Begini Cara Membuatnya

- 18 Januari 2023, 11:18 WIB
Ceker pedas dower ini sudah nikmat disantap hanya dengan nasi hangat saja. Tak perlu tambahan lauk lainnya. Ini resep dan cara membuatnya.
Ceker pedas dower ini sudah nikmat disantap hanya dengan nasi hangat saja. Tak perlu tambahan lauk lainnya. Ini resep dan cara membuatnya. /Tangkapan layar Youtube Ceceromed Kitchen/

-Minyak goreng secukupnya untuk menumis

-Air kaldu rebusan ceker secukupnya

Cara membuat ceker pedas dower :

-Cuci bersih ceker dan buang kukunya

-Ceker yang sudah bersih lalu direbus sampai empuk kira-kira 20 menit, tambahkan garam lalu aduk-aduk

Baca Juga: Gubernur Jabar Resmikan Underpass Dewi Sartika Depok, Ridwan Kamil: Titip Dijaga Kebersihan dan Ketertiban

-Untuk bumbu halusnya, cabe merah besar dipotong-potong, cabe rawit merah, bawang merah, bawang putih, lalu tumis sebentar

-Setelah bumbu ditumis, haluskan pakai blender atau diulek hingga halus

-Lalu bumbu yang telah dihaluskan ditumis lagi hingga harum dan matang

-Jika bumbu telah matang tambahkan sereh, lengkuas, jahe yang sudah digeprek dan daun jeruk yang sudah disobek, lalu aduk-aduk lagi

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube Ceceromed Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x