Cara Menanam Tanaman Kumis Kucing: Rahasia Sukses dari Pembibitan hingga Pemeliharaan

- 15 Januari 2023, 06:14 WIB
Berikut ini adalah cara  menanam kumis kucing, mulai dari tahap pembibitan hingga pemeliharaan
Berikut ini adalah cara menanam kumis kucing, mulai dari tahap pembibitan hingga pemeliharaan /:Pixabay/ignartonosbg/

Penyiapan Bibit

Cara yang paling mudah dan biasa untuk mengembangkan kumis kucing adalah perbanyakan vegetatif dengan stek batang dalam cabang.

Bahan tanaman diambil dari rumpun yang tumbuhnya normal, subur dan sehat dengan cara:

Baca Juga: Jadwal Lengkap Malaysia Open 2023 Hari Ini 15 Januari di iNews TV: Fajar Rian Satu-satunya Indonesia di Final

- Pilih batang atau cabang yang tidak terlalu tua atau muda dan sudah berkayu;

- Potong batang dengan pisau tajam atau gunting pangkas yang bersih;

- Potong-potong batang menjadi stek berukuran 15 hingga 20 cm berbuku 2 sampai 3;

- Buang sebagian daun untuk mengurangi penguapan air.

Adapun kebutuhan bibit untuk 1 hektar dengan jarak tanam 40 x 40 cm

diperlukan 50.000-62.500 stek per ha.

Teknik Penyemaian Bibit

Stek dapat langsung ditanam di kebun produksi atau ditanam dulu di persemaian.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x