30 Bahan Makanan yang Wajib Jadi Persediaan di Dapur Sahabat, Mengatasi Keadaan Darurat daripada ke Warung

- 29 November 2022, 07:35 WIB
30 bahan makanan yang wajib jadi persediaan di dapur sahabat, dapat mengatasi keadaan darurat dari pada ke warung. Bawang putih.
30 bahan makanan yang wajib jadi persediaan di dapur sahabat, dapat mengatasi keadaan darurat dari pada ke warung. Bawang putih. /Pixabay/stevepb/

DESKJABAR – Bahan makanan yang wajib jadi persediaan di dapur Sahabat adalah ketika diperlukan untuk memasak tinggal ambil saja, tidak usah pergi dulu atau beli di warung.

Berikut 30 bahan makanan yang wajib menjadi persediaan di dapur.

1. Gula merah
Omzet seorang pengusaha gula merah bisa mencapai miliaran rupiah dalam sebulan yang dipasarkan di pasar tradisional Jakarta. Distribusi gula merah itu bisa sampai 1 tronton ke pasar Tanah Abang.

Tapi untuk sahabat tidak perlu sebanyak itu, yang penting ada sebagai persediaan di dapur.

2. Cabai Merah
Bahan ini bisa menyembuhkan berbagai penyakit selain dapat menambah selera cita rasa pedas. Dapat memperlancar peredaran dahar karena mengandung vit A. Baik untuk persediaan bumbu dapur.

Baca Juga: BERITA GEMPA CIANJUR 2022, Donasi Gempa Cianjur Terus Berdatangan, Unpad dan Unpas Turun Tangan

3. Jinten
Dapat menjaga imun tubuh dan sumber baik sebagai zat besi, biji jinten bisa menimbulkan rasa hangat serta aroma sedap dalam makanan.

4. Mustard
Bisa mengurangi berat badan dan mendeteksi gangguan asma dari khasiat saus Mustard ini.

5. Lada Hitam
Simpan di tempat kering, lada hitam baik untuk bumbu masak. Bahan ini berguna untuk membantu sistem pernapasan, meredakan flu, pilek, dan batuk.

Baca Juga: Jadwal Piala Dunia 2022 Hari Ini 29-30 November, 4 Laga Tersaji, Belanda, Inggris Memburu Tiket 16 Besar

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x