Resep Kari Udang ala India dan Cara Membuat, Bermanfaat Menguatkan Tulang Tubuh dan Gigi

- 10 November 2022, 09:38 WIB
Masakan kari udang ala India
Masakan kari udang ala India /YouTube Dapur Gercep

Ada pun bahan-bahan, resep, dan cara membuat kari udang ala India adalah :

Bahan utama :

- udang ukuran sedang, bersihkan dan cuci.

- santan

- tomat segar iris-iris ditambahkan saus tomat

 Baca Juga: Resep Mie Goreng Jawa Ala Street Food dan Cara Membuat, Ide untuk Jualan, Musim Hujan Jadi Asyik

Bumbu segar :

  • Bawang Bombay
  • Bawang putih, geprek cincang
  • Cabe merah atau cabe hijau sesuai selera, iris tipis
  • Tomat segar iris-iris
  • Lengkuas secukupnya

 Baca Juga: Resep Bakmie Ayam Jamur, Pakai Mie Telor Kering, Cara Membuat Simple, Cepat, dan Yummy ! Bisa Ide Usaha

Bumbu kering/bubuk

  • Daun salam kering
  • Ketumbar bubuk
  • Garam masala 1 sdm (ini campuran bumbu kari India siap pakai (bisa dibeli di supermarket), tetapi jika sulit mendapatkan tidak soal jika tidak pakai.
  • Bubuk cabe sesuai selera
  • Jinten terserah mau utuh atau bubuk
  • Kunyit bubuk 1 sdm
  • Daun peterseli kering untuk taburan ketika disajikan

Baca Juga: Resep BAKMI GM Bisa Dibuat Sendiri di Rumah, Nikmati Bersama Keluarga

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: Instagram @kkpgoid YouTube Dapur Gercep


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x