Catat, Puasa Ayyamul Bidh November 2022, Berikut Jadwal,Waktu, dan Keutamaan

- 8 November 2022, 14:19 WIB
Puasa Ayyamul Bidh adalah shaum sunnah yang dianjurkan Nabi Saw lewat haditsnya
Puasa Ayyamul Bidh adalah shaum sunnah yang dianjurkan Nabi Saw lewat haditsnya /PEXELS JESHOOTS.com/

·        Selasa, 8 November  mulai shaum pukul 04.02 dan waktu berbuka pukul 17.47 WIB

·        Rabu, 9 November  mulai shaum pukul 04.01 dan waktu berbuka pukul 17.47 WIB

·        Kamis, 10 November  mulai shaum pukul 04.01 dan waktu berbuka pukul 17.47 WIB 

Puasa Ayyamul Bidh adalah shaum sunnah yang diperintahkan Nabi Saw kepada umat muslim.

Rasulullah sangat menganjurkan umat muslim menjalankan ibadah sunnah ini.

Puasa Ayyamul Bidh adalah shaum yang diamanatkan agar tidak ditinggalkan.

Hal ini sebagaimana tergambar dalam sebuah hadits yang artinya:

"Rasulullah Saw mewasiatkan kepadaku (Abu Hurairah)  tiga nasihat, yaitu:

1. Puasa Ayyamul Bidh, 13, 14, dan 15 di bulan qomariyah.

2. Melaksanakan sholat  Dhuha

Halaman:

Editor: Sanny Abraham


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x