10 Doa Sehari-hari yang Bisa Diajarkan kepada Anak-anak di Rumah Sendiri Lengkap dengan Artinya

- 2 Oktober 2022, 06:37 WIB
Orang tua bisa mengajarkan anak-anaknya 10 doa ini yang lengkap dengan artinya
Orang tua bisa mengajarkan anak-anaknya 10 doa ini yang lengkap dengan artinya /PEXELS/ Timur Weber/

4. Doa keluar kamar mandi

غُفْرَانَكَ

"Aku memohon ampunanMu,"hadits riwayat Imam Ahmad.

Nah, doa pendek ini juga bisa diajarkan kepada anak-anak di rumah sendiri.

Baca Juga: Kabar Lesti Kejora Terkini, Rizky Billar Akan Diperiksa Polisi Pekan Depan Kasus Dugaan KDRT Terhadap Lesti

5. Doa bercermin

اَللّٰهُمَّ كَمَا حَسَّـنْتَ خَلْقِـيْ فَحَسِّـنْ خُلُقِـيْ

"Ya Allah, Tuhan kami sebagaimana Engkau telah menciptakan aku dalam keadaan baik, maka perbaikilah akhlakku,"riwayat Imam Ahmad.

Biasanya setelah keluar dari kamar mandi anak-anak suka bercermin.

Dari itu ajarkan mereka doanya.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Buku Kumpulan Doa Sehari-hari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah