Tanpa Campuran pun Sekam Mentah Murni Bisa Jadi Media Tanam untuk Sayuran dan Bunga, Jangan Ragu, Ayo Mulai

- 23 Juli 2022, 21:57 WIB
Menanam sayuran dan bunga di media tanam sekam mentah murni, tanpa dicampur media tanam lain, sangat bisa, jangan ragu, mulailah mencoba
Menanam sayuran dan bunga di media tanam sekam mentah murni, tanpa dicampur media tanam lain, sangat bisa, jangan ragu, mulailah mencoba /Tangkapan layar YouTube PASPAL/

DESKJABAR-  Bisakah sekam mentah jadi media tanam sayuran dan bunga atau tanaman hias, tanpa dicampur media tanam lain?

Jawabnya menanam sayuran dan bunga di media tanam sekam mentah murni, tanpa dicampur media tanam lain, sangat bisa, jangan ragu.

Sayuran dan bunga yang ditanam di media tanam sekam mentah murni tanpa dicampur media tanam lain, bisa tumbuh.

Justru media tanam sekam mentah, dilpilih banyak penjual bibit tanaman, baik hias maupun sayuran karena memiliki kelebihan. Di antaranya sekam mentah harganya murah dan ketersediaannya di Indonesia melimpah sehingga mudah didapatkan.

Harga satu karung ukuran 50 kg, di wilayah pedesaan tak akan lebih dari Rp6000.

Selain  murah dan ketersediaannya melimpah, berikut kelebihan lain sekam mentah sebagai media tanam dikutip dari cybex.pertanian.go.id:

Baca Juga: Yu Menanam Sayuran dan Bunga Tanpa Tanah, 3 Media Tanam Ini Wajib Dicoba, Nomor Terakhir Paling Bagus

1. Melindungi tanaman dari serangan hama bekicot.

Sifat sekam yang ujung-ujungnya yang runcing tajam membuat bekicot tak akan mau mendekat ke tananamn yang menggunakan media tanam sekam. Kalaupun memaksakan diri melintasi sekam, bekicot justru akan sakit dan akhirnya mati

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Cybex.pertanian.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x