Berita Hari Ini Wisata Agro, Makan Kurma Metik dari Pohonnya, Terhindar dari Sihir dan Racun

- 18 Juni 2022, 11:16 WIB
Berita hari ini menyajikan wisata agro melihat dan mencicipi buah Kurma dari pohonnya di Mekkah. Tangkapan layar. /YouTube/Alman Mulyana/
Berita hari ini menyajikan wisata agro melihat dan mencicipi buah Kurma dari pohonnya di Mekkah. Tangkapan layar. /YouTube/Alman Mulyana/ /

DESKJABAR – Wisata agro atau agrowisata mulai dikembangkan oleh masyarakat. Misalnya, wisata agro ke kebun strawberry, sehingga wisatawan bisa memetik dan memakannya langsung di tempat.

Wisata Agro sering dikembangkan oleh para pemiliknya sekalian promo usahanya, seandainya ia membuka restoran atau warung nasi.

Kali ini wisata agro meliputi kegiatan melihat-lihat dan mencicipi buah Kurma di komplek Perumahan elit di Mekkah.

Kebetulan saat ini sedang musim panas. Sedangkan pohon Kurma, cuacanya makin panas buahnya itu akan semakin bagus.

Baca Juga: Jadwal Semifinal Badminton Indonesia Open 2022, Hari Ini 18 Juni, Jam Berapa? Berikut Hasil Tanding Kemarin

Pohonnya pendek tapi sudah berbuah, kalau di Indonesia, Kurma yang masih hijau pasti banyak dicari.

"Perlu teman-teman ketahui, bahwa pohon Kurma ini menjadi simbol kesuksesan untuk orang Arab, ya," kata Alman.

Kalau di depan rumah tidak ada pohon Kurma, artinya belum disebut orang kaya, kata Alman lagi.

Jadi di Mekkah, di depan rumah itu banyak yang menanam pohon Kurma.

Baca Juga: 4 Wisata Bandung RECOMMENDED, PALING BANYAK DIULAS, Cocok buat HEALING, INSTAGRAMABLE, Lengkap Harga Tiket

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: YouTube Alman Mulyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x