9 Waktu yang Bikin Permohonan Hajat Terkabul, Pilih Salahsatu, Lalu Panjatkan Doa Minta Rezeki !

- 15 Juni 2022, 13:18 WIB
Sa'atul ijabah atau waktu-waktu tertentu yang dijanjikan Allah akan mengabulkan doa/Pixabay-mohammed hassan
Sa'atul ijabah atau waktu-waktu tertentu yang dijanjikan Allah akan mengabulkan doa/Pixabay-mohammed hassan /

Beberapa ulama menetapkan bahwa doa yang paling utama adalah di Arafah.

Baca Juga: 7 BIDADARI Mandi di Sendang Indah Diintip Jaka Tarub, WISATA Air Dipercaya sebagai Petilasan Sang Legenda

Yang jelas bahwa selama wukuf di Arafah adalah waktu terkabulnya doa.

5. Sholat Khusuf

Apabila kalian melihat gerhana, maka berdoalah kepada Allah SWT dan sholatlah sampai selesai.

Jadi, ketika terjadi gerhana kemungkinan besar doa terkabul hajat permohonannya.

6. Setiap Lewat Tengah Malam

Ustadz Wawan Sofwan Sholehuddin mengatakan yang dimaksud tengah malam ini adalah

“Bahwa waktu terkabulnya doa pada malam hari adalah setelah masuk sepertiga malam pertama,”tulis Wawan Sofwan Sholehuddin.

Baca Juga: KASUS SUBANG MENGEJUTKAN, Rohman Hidayat dan Ahmad Taufan Angkat Bicara Tentang Yoris, Ada Apa?

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Buku Risalah Doa 2015


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah