Hasil Pertandingan Piala Presiden 2022 MADURA UNITED VS BORNEO FC, IBRAHIMOVIC KW DITURUNKAN Pada Menit 70

- 14 Juni 2022, 22:50 WIB
Ada Ibrahimovic KW, hasil pertandingan Piala Presiden 2022 Madura United vs Borneo FC.
Ada Ibrahimovic KW, hasil pertandingan Piala Presiden 2022 Madura United vs Borneo FC. /instagram/@pialapresiden/

Wasit pun langsung menunjuk titik putih tanda terjadi pelanggaran di dalam kotak penalti.

Walau pun keputusan wasit tersebut sempat diprotes, namun kali ini wasit tidak menarik kembali keputusannya.

Sebelum tendangan penalti dilakukan, Madura United masukan pemain pengganti terlebih dahulu. Pemain tersebut digadang-gadang sebagai Ibrahimovic KW asal Swedia Al Jaberi.

Akhirnya pada menit ke 70 Borneo FC berhasil mengungguli Madura United melalui tendangan penalti.

Sisa 20 menit waktu normal Madura United  makin meningkatkan serangannya karena tidak ingin kehilangan poin.

Baca Juga: KASUS SUBANG TEGANG, Rohman Hidayat Tutup Mulut, Buka Suara di Kanal YouTube

Hingga menit terakhir waktu normal berakhir Madura United belum berhasil menyamakan kedudukan.

Pada babak kedua ini wasit kembali memberikan tambahan waktu sebanyak 5 menit.

Pada menit tambahan ini terlihat justru para pemain Borneo FC yang lebih sering menekan pertahanan.

Hingga peluit akhir dibunyikan, kedudukan masih tetap sama 1-0 untuk kemenangan tuan rumah Borneo FC yang mendapatkan hadiah penalti.***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Indosiar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah