HARI INI, Sidang Isbat Idul Fitri 1443/Lebaran 2022, Muhammadiyah, NU, Pemerintah Sama, Link Live Streaming

- 1 Mei 2022, 10:32 WIB
Ilustrasi, Hari ini sidang Isbat Idul Fitri 1443, penetapan lebaran 2022, Pemerintah,Muhammadiyah, NU kemungkinan sama
Ilustrasi, Hari ini sidang Isbat Idul Fitri 1443, penetapan lebaran 2022, Pemerintah,Muhammadiyah, NU kemungkinan sama /kemenag.co.id/

Posisi hilal pada sidang isbat yang akan diadakan pada hari ini minggu 1 Mei 2022 sudah memenuhi kriteria baru yang ditetapkan MABIMS secara hisab.

Namun demikian, metode hisab ini adalah informasi awal yang akan dikonfirmasi melalui metode rukyat.

"Apakah hilal bisa dilihat, menunggu hasil pengamatan yang akan dilakukan di 99 titik. Oleh karena itu, 1 Syawal masih menunggu hasil sidang isbat," ujar Zainut

Berikut penetapan 1 Syawal 1443 H yang telah diumumkan:

Baca Juga: Benarkah Hilal Idul Fitri 1 Syawal pada 1 Mei Kritis? Cek di Link BMKG dan Kemenag Nanti Sore, Ini Linknya

Muhammadiyah

Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah telah menetapkan 1 Syawal 1443 H jatuh pada Senin, 2 Mei 2022.

Penetapan tersebut sebagaimana tertuang dalam Maklumat Nomor 01/MLM/I.0/E/2022 tentang Penetapan Hasil Hisab Ramadhan, Syawal, dan Dzulhijjah 1443 H.

Jika dihitung mundur Lebaran yang ditetapkan Muhammadiyah dari hari ini, Minggu 1 Mei 2022, maka Hari Raya Idul Fitri 1444 atau Lebaran 2022, tinggal 1 hari lagi.

Dalam maklumat yang sama, Muhammadiyah mengumumkan penetapan 1 Ramadhan 1443 H jatuh pada Sabtu, 2 April 2022.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah