Doa Malam Lailatul Qadar, Nabi Muhammad SAW Menyuruh Aisyah Mengucapkan Doa Ini

- 19 April 2022, 14:10 WIB
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan doa malam lailatul qadar yang diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW.
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan doa malam lailatul qadar yang diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW. /YouTube Khalid Basalamah official/

 

DESKJABAR - Doa malam lailatul qadar diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW dan menyuruh Aisyah RA mengucapkan doa ini.

Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan doa malam lailatul qadar yang diajarkan oleh nabi Muhammad SAW.

Saat bertemu dengan malam lailatul qadar maka perbanyak membaca doa ini, karena Nabi Muhammad SAW mengajarkannya.

Inilah doa malam lailatul qadar yang diajarkan oleh nabi Muhammad SAW yang harus diperbanyak saat bertemu malam lailatul qadar

Doa malam lailatul qadar ini juga diperintahkan oleh Nabi Muhammad SAW kepada Aisyah RA untuk mengucapkan saat bertemu malam lailatul qadar.

Baca Juga: Wajib Tahu! Kenali Ciri-Ciri Orang Mendapatkan Malam Lailatul Qadar, Ini Penjelasan Buya Yahya

Dalam YouTube Khalid Basalamah Official dengan judul " Siapkan Amalan Ini di Malam Lailatul Qadr!" yang tayang pada 15 Mei 2020 menjelaskan mengenai hal tersebut.

Kata Ustadz Khalid Basalamah di 10 hari terakhir bulan ramadhan diisyaratkan untuk meningkatkan amalan amalan.

Bahkan umat muslim di kota Mekkah terbiasa meningkatkan amalan sholat malam di 10 hari terakhir bulan Ramadhan.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Khalid Basalamah Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x