Memelihara Kucing Menurut Islam, 6 Janji Allah dalam Memelihara Kucing dan Pahalanya

- 18 April 2022, 09:30 WIB
Ilustrasi memelihara kucing, Ada 6 janji Allah dalam memelihara kucing menurut Islam
Ilustrasi memelihara kucing, Ada 6 janji Allah dalam memelihara kucing menurut Islam /Pixabay/ TeamK/

4. Mendapat Ampunan dan Ridho Allah SWT.

Pernahkah anda mendengar kisah wanita yang diampuni karena ia memberi minum seekor anjing.

Kisah hikmah itu mengisyaratkan kepada kita bahwa hal sekecil apapun, jika itu baik maka bisa membawa kita pada ridho nya Allah SWT.

Bukan tidak mungkin jika kita memelihara dengan baik seekor atau lebih kucing-kucing, bisa mendatangkan ridho Allah SWT.

Jika kita memelihara dengan menyiksanya, maka bisa mendapatkan laknat dari Allah SWT.

“Seorang perempuan diazab karena seekor kucing yang dikurungnya sampai mati. Dia pun masuk neraka karena perbuatan itu. Kucing itu tidak diberi makan dan minum ketika ia mengurungnya. Bahkan, dia tidak membiarkannya makan serangga di bumi.” (HR Muttafaq 'Alaih).

Baca Juga: KASUS SUBANG MEMBINGUNGKAN, Ini Alasan Pakar Hukum Musa Darwin Pane Heran Sampai Saat ini Belum Terungkap

5. Termasuk ke Dalam Sedekah

Pada setiap sedekah terhadap mahluk yang memiliki hati (jantung) yang basah (hidup) akan mendapatkan pahala Seorang muslim yang menanam tanaman atau tumbuh-tumbuhan yang kemudian dimakan oleh burung-burung, Manusia, atau binatang, maka baginya sebagai sedekah" (Bukhari, Muslim),

6. Sebagai Amal Kebaikan

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Youtube puspusmiaw


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah