Masakan Buat Berbuka Puasa, Menu Simple Masakan Sehari hari Telur Puyuh Kentang

- 13 April 2022, 09:07 WIB
 Tangkapan layar masakan buat berbuka puasa, Telur Puyuh dan Kentang.
Tangkapan layar masakan buat berbuka puasa, Telur Puyuh dan Kentang. /YouTube Daily Mom's Kitchen/

Untuk itu, Bunda mencoba membuat menu buka puasa dengan pasakan telur puyuh dan kentang, hasil dari penelusuran dari kanal YouTube. Sangat mudah.

Baca Juga: Jadwal Buka Puasa dan Sholat Wilayah Kabupaten Purwakarta Rabu, 13 April 2022 serta Doa Buka Puasa

Hal itu terungkap di kanal YouTube Daily Mom's Kitchen berjudul,"Menu Simple Masakan Sehari hari Bisa Buat Buka Puasa dan Sahur | Telur Puyuh Kentang", yang tayang pada 5 April 2022.

Bahan dan Bumbu :

20 buah telur puyuh
1 buah kentang ukuran besar

3 siung bawang merah
2 siung bawang putih

1 buah tomat uk kecil
8 buah cabe merah keriting

daun salam, daun jeruk
garam, penyedap rasa,kecap manis

Cara memasaknya:

Kentang dipotong-potong sebesar ibu jari dan goreng kentang hingga matang.
Telur puyuh direbus dan setelah kulitnya dibuang lalu digoreng.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah