Tata Cara Mandi Junub dan Doa Mandi Wajib di Bulan Ramadhan Sesuai Sunnah, Agar Bersih dari Hadas

- 9 April 2022, 15:23 WIB
Ilustrasi  - Mandi junub atau mandi besar ada tata cara yang harus dilakukan agar sesuai dengan sunnah.
Ilustrasi - Mandi junub atau mandi besar ada tata cara yang harus dilakukan agar sesuai dengan sunnah. /FREEPIK/ jcomp/
  1. Menyela nyela rambut dengan jari-jari sebanyak tiga kali.

Ambil air dengan  jari jari tangan kemudian sentuhkan ke bagian kulit kepala sebanyak tiga kali.

  1. Mengguyurkan 3 cidukan air sepenuh dua telapak tangan ke atas kepala hingga basah sempurna.

Kalau sekarang bisa pakai gayung atau timba, atau juga shower yang bisa membasahi bagian kepala hingga sempurna.

  1. Membasuh bagian badan sebelah kanan.

Di mulai dari bagian badan paling atas yakni kepala kemudian sampai telapak kaki bagian kanan.

Dengan catatan tidak menyentuh bagian kemaluan dan menjaga wudhu agar tidak batal.

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

  1. Membasuh bagian badan sebelah kiri.

Di mulai dari bagian badan yang paling atas yakni kepala sebelah kiri, kemudian sampai kaki bagian kiri.

  1. Membasuh tubuh dengan air secara baik.

Membasuh tubuh dengan air tentunya dengan membersihkan kotoran yang menempel dalam tubuh

  1. Membersihkan ketiak, pusar dan sela-sela lutut.

Tempat-tempat tersebut kadang-kadang tidak terkena air maka harus digosok atau dibersihkan di bagian ketiak, pusar dan lutut.

Selesai mandi, kata Ustadz Khalid Basalamah, maka bisa langsung pergi untuk melaksanakan sholat. Asal selama mandi tidak batal wudhu.

Baca Juga: ADA Tuntutan Baru untuk Gatick, Diajukan Panida, Dakwaan Resmi Kepolisian Tak Memuaskan?

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Berbagai Sumber YouTube Atsar Muslim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah