Doa Ketika Hujan Angin Dari Nabi Muhammad SAW, Kata Ustadz Khalid Basalamah Agar Tidak Terjadi Bencana

- 8 April 2022, 16:01 WIB
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan doa Nabi Muhammad SAW yang dibaca saat hujan turun
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan doa Nabi Muhammad SAW yang dibaca saat hujan turun /Tangkapan layar YouTube Khalid Basalamah Official/

"Kalau bahasa sekarang baru difilter air yang tadinya kotor jadi bersih lagi. Kalau paham konsep ilmiah dan wahyu ini tidak akan ngeluh kalau turun hujan," kata Ustadz Khalid Basalamah.

Dalam YouTube Khalid Basalamah Official dengan judul [KHB Spesial] Berdoalah Kalian Ketika Hujan Turun (2021) yang tayang pada 15 Oktober 2021 menjelaskan hal tersebut.

Baca Juga: Ternyata dengan Doa Ini, 3 Orang Pemuda Terhindar dari Bencana Maut, Simak Penjelasan dari Ustadz Abdul Somad

Dijelaskan Ustadz Khalid Basalamah, Nabi Muhammad SAW berkata kalau Rahmat Allah sedang turun, maka berdoalah karena doa diijabah.

Dan doa yang biasa dibacakan Nabi Muhammad SAW saat hujan turun antara lain

Allahumma shoyyiban nafi’an

Ya Allah jadikan lah hujan ini sebagai curahan hujan yang bermanfaat

"Jadi kalau semua kita berdoa Insya-Allah tidak akan terjadi banjir dan bencana bencana yang tidak diharapkan," kata Ustadz Khalid Basalamah.

Tapi Nabi Muhammad SAW juga mengajarkan doa yang lain yang dibacakan saat hujan turun, agar hujan tidak menimbulkan bencana alam.

Baca Juga: 7 Keajaiban Memelihara Kucing, Penangkal Santet, Pengusir Makhluk Halus, Mendeteksi Bencana, Ini Penjelasanya

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube Khalid Basalamah Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah