Ustadz Abdul Somad Beri Gambaran Peristiwa Hari Akhir, 7 Golongan Ini Beruntung Mendapat Naungan Allah

- 30 Maret 2022, 02:30 WIB
Ustadz Abdul Somad, 7 golongan yang mendapat naungan pada hari akhir / Tangkapan layar YouTube Ustadz Abdul Somad Official
Ustadz Abdul Somad, 7 golongan yang mendapat naungan pada hari akhir / Tangkapan layar YouTube Ustadz Abdul Somad Official /

DESKJABAR – Mengenai hari akhir tidak ada seorangpun yang diberi pengetahuan tentang hal tersebut.

Tentang hari akhir bahkan manusia setingkat Rasulullah pun tidak diberi pengetahuan mengenai kapan akan terjadinya.

Pertanyaan tentang kapan hari akhir akan terjadi pernah ditanyakan kepada Rasulullah SAW dalam sebuah majelis.

Pertanyaan akan kapan hari akhir tersebut ditanyakan oleh malaikat Jibril yang saat itu mendatangi Rasul dalam bentuk manusia.

Baca Juga: Manfaat dan Waktu Pelaksanaan Sholat Dhuha, Apakah Boleh Dilakukan Setiap Hari? Simak Kata Syekh Ali Jaber

Saat itu Rasulullah menyatakan tidak tahu kapan datangnya hari akhir. Kata Rasul, orang yang ditanya tidak lebih tahu dari orang yang bertanya.

Artinya Allah SWT tidak memberitahukan perihal kapan akan terjadinya hari akhir kepada siapapun termasuk nabi dan juga malaikat.

Walaupun hari akhir tidak diberitahukan oleh Allah SWT, tetapi kita sebagai orang Islam wajib mengimani bahwa hari akhir itu akan terjadi.

Di antara peristiwa yang akan terjadi pada hari akhir adalah dikumpulkannya manusia di sebuah tempat yang disebut padang mahsyar.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Ustadz Abdul Somad Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x