Ustadz Abdul Somad Beri Gambaran Peristiwa Hari Akhir, 7 Golongan Ini Beruntung Mendapat Naungan Allah

- 30 Maret 2022, 02:30 WIB
Ustadz Abdul Somad, 7 golongan yang mendapat naungan pada hari akhir / Tangkapan layar YouTube Ustadz Abdul Somad Official
Ustadz Abdul Somad, 7 golongan yang mendapat naungan pada hari akhir / Tangkapan layar YouTube Ustadz Abdul Somad Official /

Ini adalah gambaran seorang muslim, dimana dikatakan antara satu muslim dengan muslim yang lainnya ibarat satu tubuh, yang mana jika salah satu bagian tubuh sakit maka seluruh tubuh akan merasakannya pula.

Pertemanan yang didasarkan karena kecintaan kepada Allah adalah pertemanan selalu mengajak kepada jalan yang diridhai oleh Allah SWT, dan perpisahannya pun adalah karena Allah, salah satunya adalah dengan jalan kematian.

Dua orang seperti ini adalah dua orang yang melakukan pertemanan karena ingin mendapatkan keridhaan Allah, maka layaklah bagi merena naungan Allah di hari akhir.

Baca Juga: Menjelang Ramadhan, Ziarah Orang Tua atau Wali, Mana yang Afdol? Begini Kata Habib Ali Zainal Abidin Al Hamid

5.Naungan Allah untuk seorang laki-laki yang diajak berzina oleh seorang wanita yang mempunyai kedudukan lagi cantik, lalu ia berkata: Aku benar-benar takut kepada Allah

Hal ini seperti yang pernah dialami oleh Nabi Yusuf, dimana beliau digoda oleh seorang yang cantik lagi memiliki kedudukan yang tinggi.

Nabi Yusuf dipaksa untuk berbuat zina oleh seorang ratu kerajaan, sampai-sampai pakaiannya robek karena menghindar saat dipaksa untuk berbuat zina.

Walaupun akhirnya Nabi Yusuf dipenjara karena fitnah tuduhan pelecehan, namun sebenarnya beliau telah menjaga dan mentaati perintah Allah.

Hal ini adalah hal yang sangat sulit dilakukan. Di zaman sekarang jangankan diajak untuk berbuat zina, yang tidak mau pun masih terus dipaksa. Maka pantaslah jika Allah memberikan naungan di hari akhir bagi orang yang bisa selamat dari jeratan ini.

6.Naungan Allah untuk seseorang yang bershadaqah, lalu ia menyembunyikannya sehingga tangan kirinya tidak tahu apa yang diinfaqkan tangan kanannya

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Ustadz Abdul Somad Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah