Tata Cara Ziarah Kubur, Doa Khusus, Bacaan Salam yang Benar, dan Adab Saat di Area Pemakaman

- 17 Maret 2022, 13:12 WIB
Tata cara ziarah kubur, doa khusus, bacaan salam dan adab saat masuk pemakaman lengkap.
Tata cara ziarah kubur, doa khusus, bacaan salam dan adab saat masuk pemakaman lengkap. /Pexels @Meruyert Gonullu/


DESKJABAR
– Ziarah kubur merupakan tradisi yang biasa dilakukan masyarakat Indonesia jelang Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri.

Saat melakukan ziarah kubur, ada tata cara, doa khusus, dan juga salam yang benar saat memasuki area pemakaman.

Dan saat ziarah kubur, kita juga harus menjaga adab dan sikap selama berada di area pemakaman tersebut

Dengan mengetahui tata cara ziarah kubur, doa khusus, salam dan adab saat berziarah, maka segala niat baik untuk orang yang sudah meninggal akan tersampaikan.

Oleh karena itu, sebelum melakukan ziarah kubur, pahami dulu tata cara, doa untuk almarhum atau almarhumah, salam serta adab di pemakaman.

Baca Juga: Sejarah Merayakan Malam Nisfu Sya'ban, Negara-negara yang Menghidupkannya dan Amalan Ibadahnya

Mengutip Youtube Azkan Ihsan Official, ‘TATA CARA ZIARAH KUBUR | Bimbingan Bacaan bagi PEMULA | Ust. Azkan Ihsan’  5 September 2021, inilah penjelasannya.

Menurut Ustadz Azkan Ihsan, saat melakukan ziarah kubur kita tidak boleh sembarangan. Sebaiknya memahami dulu tata cara, doa, salam dan adab saat berada di pemakaman.

Berikut ini adalah tata cara ziarah kubur menurut syariat:

  1. Berwudhu

Sebelum melakukan ziarah kubur, sebaiknya kita bersuci atau berwudhu terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube Azkan Ihsan Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x