Panasnya Sakit Demam Merupakan Tiupan Api Neraka, Dinginkanlah dengan Air, Ustadz Khalid Basalamah Menjelaskan

- 23 Februari 2022, 13:07 WIB
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan tentang panasnya demam merupakan tiupan api neraka.
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan tentang panasnya demam merupakan tiupan api neraka. /YouTube JakartaMengaji/

"Kompres dengan air es hanya akan menghilangkan demam sesaat tapi akan memicu kembalinya demam lebih parah," tambahnya.

Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan, bahwa panasnya demam hanyalah sebagian kecil saja dari panasnya api neraka.

Baca Juga: Ini Cara Melunasi Hutang Puasa Fardhu yang Tak Tahu Jumlah nya, Buya Yahya Menjelaskan

Bahkan Ustadz Khalid Basalamah juga menyebutkan, bahwa neraka itu mengeluh kepada Allah SWT tentang panasnya yang memakan satu sama yang lain, hingga membakar satu sama yang lain.

"Lalu Allah mengizinkan neraka untuk menghembuskan nafas dua kali, itulah yang kalian temukan panas sekali pada saat musim panas, dan itu yang kalian temukan di musim dingin yang puncaknya dingin sekali itu nafasnya api neraka," kata Usatdz Kahalid Basalamah.

Hal itu sebagaimana seperti yang disebutkan dalam surat At Taubah ayat 81, yang memberikan gambaran bahwa cuaca panas itu adalah bagian dari panasnya neraka jahanam.

Baca Juga: Cara Cegah dan Sembuh dari Omicron, Cukup dengan Singkong Rebus, dr Zaidul Akbar Menjelaskan

Ustadz Khalid basalamah juga menambahkan bahwasannya panasnya api di dunia itu hanya 1/70 saja dari panasnya api neraka.***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube Taman Dakwah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah