50 Kata-kata Mutiara Hari Santri Nasional 2021, Cocok untuk Caption Sosmed

- 20 Oktober 2021, 08:09 WIB
50 Kata-kata mutiara untuk memperingati hari Santri Nasional 2021.
50 Kata-kata mutiara untuk memperingati hari Santri Nasional 2021. /NU dan Kemenag/

DESKJABAR - Hari Santri Nasional 2021 jatuh pada tanggal 22 Oktober. Berikut ini 50 Kata-kata Mutiara Hari Santri Nasional 2021, Cocok untuk Caption Sosmed (Sosial Media) seperti Facebook, Instagram, Twitter, Youtube dan lain-lain.

Sesuai dengan Sejarah Hari Santri Nasional 2021, hari Santri adalah peringatan terhadap peran seorang santri dan ulama dalam memperjuangkan kemerdekaan melawan penjajah yang bertepatan dengan resolusi jihad dari pendiri NU (Nahdlatul Ulama) yakni KH Hasyim Asy'ari pada tanggal 22 Oktober 1945.

Kata-kata mutiara Hari Santri Nasional 2021 bisa dipakai untuk berbagai keperluan caption sosmedmu dalam rangka memperingati hari Santri Nasional 2021.

50 Kata-kata ini terdiri dari kata-kata mutiara hari santri nasional 2021, quotes dari tokoh-tokoh santri nasional dan ada juga Kata-kata mutiara hari santri Nasional 2021 dalam bahasa Inggris yang cocok untuk kamu pajang di Sosmed mu tahun ini

Baca Juga: ATS Lawfirm Tegaskan Inilah Status Yoris dan Danu dalam Kasus Pembunuh Ibu dan Anak di Subang

Baca Juga: 25 Ucapan Selamat Hari Santri 2021, Cocok Untuk Kamu Kirim ke Keluarga dan Teman Terdekat
Berikut ini 50 Kata-kata mutiara hari Santri Nasional yang bisa kamu copy paste :

1. Bersama Santri Indonesia mandiri, Bersama kiai dan santri damailah negeri. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

2. Selamat Hari Santri Nasional 2021. Bersama santri Indonesia bangkit dari krisis Ekonomi akibat pandemi.

3. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021, Santri Sehat, Indonesia Kuat.

4. Berbekal doa restu ayah ibu, yang mengantar menemui kiai, kuyakinkan diri untuk menjadi santri. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021.

5. Santri adalah generasi penerus yang tidak hanya agamis tapi intelek. Bangsa yang besar dibelakangnya ada santri yang selalu berdoa dan berusaha. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

6. Santri nasional, identitas nusantara, Ikhlas mengabdi untuk umat. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

7. 22 Oktober 1945 adalah peristiwa Resolusi Jihad Hadratus Syeikh KH Muhammad Hasyim Asy’ari, “Berperang Melawan Belanda Hukumnya Fardu Ain” demi mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Hari Ini, para santri wajib meresolusi diri untuk melawan para koruptor dan bandar narkoba.

Baca Juga: Sejarah Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021 Lengkap, Bentuk Resolusi Jihad dan Perjuangan Bangsa RI

8. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021. Sebuah pesantren berdiri sebagai tameng dan kiai adalah nahkoda. Santrilah awak kapal bagi perjalanan sunyi bangsa yang belum tuntas menggapai mimpi.

9. Menjadi santri adalah upaya menjadi manusia sejati dan meneladani Rasulullah Muhammad. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

10. Sejuta benang terpisah dari orang tua. Hidup di pondok pesantren, takzim di hadapan kiai tuk menempuh ilmu demi masa depan dunia dan akhirat. Menjadi santri, upaya memperbaiki diri dan bangsa ini. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021.

11. Selamat Hari Santri Nasional. Semoga semangat perjuangan pendahulu Kita untuk merebut kemerdekaan, senantiasa tetap tumbuh dan berkembang di setiap jiwa dan hati Santri.

12. Kini saatnya Santri indonesia menjadi pahlawan untuk perdamaian Dunia. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021.

13. Santri memiliki tradisi menghormati dan menghargai hubungan sesama manusia serta menjunjung hubungan dengan Tuhan. Selamat Memperingati Hari Santri 2021.

14. Selamat Hari Santri Nasional, 22 Oktober 2021. Sebuah pesantren berdiri sebagai tameng dan kiai adalah nahkoda. Santrilah awak kapal bagi perjalanan sunyi bangsa yang belum tuntas menggapai mimpi.

15. Agama dan nasionalisme adalah dua kutub yang tidak berseberangan. Nasionalisme adalah bagian dari agama, keduanya saling menguatkan.

Baca Juga: 10 Twibbon Hari Santri 2021, serta Cara Download Link Twibbon RESMI KEMENAG, Meriahkan Hari Santri Nasional

16. Selamat Hari Santri Nasional 2021, teruslah jadi penjaga tradisi keutuhan NKRI yang bertoleransi.

17. Menjadi santri adalah upaya untuk menjadi manusia sejati sekaligus meneladani Rasulullah yang dicintai. Selamat Hari Santri 22 Oktober 2021.

18. Bersama Santri Damailah Negeri, Bersama Santri Damailah Hati, Bersama Santri Indonesia Berprestasi. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

19. Awas ada santri soleh! Aku sudah tobat, jadi jangan diajak untuk maksiat. Selamat Hari Santri 2021 para santri.

20. Semoga semangat perjuangan para ulama pendahulu kita untuk merebut kemerdekaan di masa lalu senantiasa tumbuh dan berkembang di setiap jiwa dan hati santriwan dan santriwati. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

21. Santri adalah harapan bangsa, semoga santri terus menjadi pelopor kemajuan dan transformasi progresif bangsa. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

22. Selamat Hari Santri 2021, Mari kita wujudkan Islam yang sejuk dan cinta damai dalam kehidupan sehari-hari.

23. Kehilangan sandal di masjid hanyalah persoalan kecil. Persoalan yang lebih serius adalah disaat sandal kita tidak pernah berada di masjid. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

24. Ngaji sampai mati, mondok sampai rabbi. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

25. Hari santri adalah momentum untuk terus memperkuat jiwa religius keislaman sekaligus jiwa nasionalisme kebangsaan. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

26. Selamat hari santri 2021, Santri Siga Jiwa Raga!.

Baca Juga: Lirik Lagu Mars Santri 2021, Memperingati Hari Santri Nasional yang Jatuh Pada 22 Oktober 2021

27. Selamat Hari Santri 2021, tetaplah menjadi santri terus yang menjadi pelopor kemajuan dan transformasi progresif bangsa.

28. Jangan ragukan kecintaan santri pada NKRI, karena sejarahnya santri adalah bagian besar dari pejuang NKRI. Selamat hari Santri 22 Oktober 2021.

29. Agama Dan Nasionalisme Adalah Dua Kutub Yang Tidak Berseberangan. Nasionalisme Adalah Bagian Dari Agama Dan Keduanya Saling Menguatkan. ~ KH. Hasyim Asy'ari

30. Selamat Hari Santri Nasional, 22 Oktober 2021. Sebuah pesantren berdiri sebagai tameng dan kiai adalah nahkoda. Santrilah awak kapal bagi perjalanan sunyi bangsa yang belum tuntas menggapai mimpi. ~MRomahurmuziy

31. Santri bukan yang mondok saja, tapi siapapun yang berakhlak seperti santri, dialah Santri. ~ KH Mustofa Bisri

33. Kebaikan seorang santri tidak dilihat ketika ia berada di pondok, melainkan setelah dia menjadi alumni. Kamu tinggal buktikan hari ini, bahwa kamu adalah santri yang baik. ~ KH. Abdurrahman Wahid (Gusdur)

34. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021 “Dedikasi Santri untuk Indonesia Mandiri”

35. Selamat Hari Santri Nasional. Semoga apa yang menjadi harapan diperingati Hari Santri Nasional ini dapat dilakukan dengan baik demi terciptanya negara yang maju.

36. Semoga dapat memperkuat jiwa religius keislaman sekaligus jiwa nasionalisme kebangsaan. Selamat Hari Santri Nasional.

37. Dalam banyak hal Santri telah membuktikan turut serta dalam membangun bangsa. Selamat Hari Santri Nasional 22 Okt 2021. ~ Mardani Ali Sera

38. "Santri sekarang juga harus melek teknologi dan informasi yang luas, biar bisa menangkal hoax dan ujaran kebencian." - KH Maruf Amin.

39. "Pesantren punya banyak nilai otentik. Salah satunya percaya pada barokah. Ini yang menyebabkan ilmu santri bermanfaat." - KH M Mujib Qulyubi.

40. Santri kalau pulang harus menjadi seperti paku yang bisa menyatukan berbagai lapisan masyarakat, MESKIPUN DIRINYA TAK TERLIHAT." - KH Abdul Aziz Manshur.

41. Ilmu hikmah tidak akan langsung turun dari guru / Mursyid selama santri memiliki virus di kepala dan hatinya (suudzon dengan guru)." - KH Ahmad Muwaffiq.

42. Bagi santri membela tanah air itu sudah ditanamkan sejak kecil. Ketika negara mengalami tantangan dalam bahaya. Maka santri tidak lagi memperhitungkan hidup atau mati. Itu semangat jihad hasil Resolusi Jihad." - KH Ma'ruf Amin.

43. Aku bangga kepadamu, teruslah jadi generasi muda yang berakhlak dan mampu bersaing dengan perkembangan zaman. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

44. Kesejatian dan keabadian itulah yang menjadi dasar keyakinanku untuk menjadi santri. Selamat Hari Santri Nasional 2021.



1. "We Wish You a Happy National Santri Day on october, 22 2018.- Kami mengucapkan selamat hari santri nasional yang jatuh pada tanggal 22 Oktober 2021"

2. "Struggling Also to Continue Indonesia's Independence With Character and Character of a Santri to Make Independence Day More Meaningful. - memperjuangkan juga melanjutkan kemerdekaan Indonesia dengan akhlak dan budi pekerti seorang santri menjadikan hari kemerdekaan lebih bermakna."

3. "With the Santri, Peaceful of the Country - Bersama Santri Damailah Negeri."

4. "Come Santri Spread Peace in Social Media. - Mari Para santri tebarkan ini di kedamaian di media sosial."

5. "Wishing you Wishing you joys and smile-
Semoga Anda bahagia dan tersenyum."

6. "Thank You, oh messenger of Allah, Muhammad SAW. How Beautiful is your guidance -
Terima kasih, wahai utusan Allah, Muhammad SAW. Betapa indahnya tauladanmu."

7. "The students are certainly ready to support Indonesia to be better. Happy National Student Day 2021-
Para santri tentu siap mendukung Indonesia menjadi lebih baik. Selamat Hari Santri Nasional tahun 2021.

8. "Happy National Santri Day. Let's strengthen our Islamic and Indonesian commitment for the sake of the NKRI commitment. Let's create a cool and peace-loving Islam in everyday life." -

Itu tadi 50 Kata-kata Hari Santri Nasional 2021, segera pasang di Caption Sosial Media mu saat ini.***

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x