Dokter Muslim AS Faheem Younus Kembali Beri Pencerahan, Inilah Biodata dan Profilnya

- 22 Juli 2021, 16:29 WIB
Dr Feheem Younus
Dr Feheem Younus /Washington Post/

DESKJABAR – Pakar penyakit menular dari Universitas Maryland Upper Chesapeake, AS, Dr. Faheem Younus tak berhenti memberikan pencerahan kepada masyarakat Indonesia. Dokter muslim AS tersebut, kali ini dia menyoroti soal kelangkaan gas oksigen untuk pasien Covid-19 yang terjadi di Indonesia.

Belakangan ini nama Faheem Younus cukup akrab di telinga kita karena perhatiannya terhadap perkembangan pandemi Covid-19 yang terjadi di Indonesia. Hal ini membuat banyak orang yang ingin mengetahui biodata dan profilnya.

Namun tidak banyak yang tahu soal biodata dan profil tentang dirinya dan keluarganya. Yang tercatat hanya sebagian saja yakni bahwa Faheem Younus berwarga negara AS dan  beragama Islam dan cukup disegani karena beberapa kali mendapatkan penghargaan di bidang kesehatan.

Baca Juga: Yuk Mengenal Perbedaan Tabung Oksigen Medis dengan Oksigen Industri

Baca Juga: Bocah yang Dievakuasi TNI AL Saat Berenang di Laut, Ternyata Diceburkan oleh Teman-Temannya

Berselancar di internet untuk mencari biodata dan profilnyayang lengkap ternyata cukup sulit, kecuali soal pekerjaannya data yang tersedia cukup banyak.

Bagi masyarakat Indonesia, Faheem Younus memberikan banyak pencerahan kepada masyarakat dalam menghadapi ancaman virus corona, dan soal-soal lain yang menyangkut fenomena yang terjadi di masyarakat Indonesia terkait dengan pandemi.

Bahkan dalam ciutannya yang terbaru melalui akun Twitter pribadinya @FaheemYounus yang diposting Kamis 22 Juli 2021, dia memberikan pencerahan soal kelangkaan gas oksigen yang tengah dihadapi masyarakat di Indonesia.

Dalam ciutannya terbaru tersebut, Faheem mengingatkan kepada masyarakat tidak asal sembarang menggunakan gas oksigen untuk pasien Covid-19 karena kalau tidak justru akan berbahaya.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x