PREDIKSI JUARA Piala Dunia 2022, Adu Kuat Peramal Brazil dan Indonesia: SIAPA JADI KENYATAAN?

- 11 Desember 2022, 06:33 WIB
Searah jarum jam: Lionel Mess, Kylian Mbappe, Luka Modric dan Yassine  Bounou. Mereka masing-masing adalah tokoh sentral di balik kesuksesan Argentina, Prancis, Kroasia dan Maroko di Piala Dunia 2022
Searah jarum jam: Lionel Mess, Kylian Mbappe, Luka Modric dan Yassine Bounou. Mereka masing-masing adalah tokoh sentral di balik kesuksesan Argentina, Prancis, Kroasia dan Maroko di Piala Dunia 2022 /Kolase Instagram/

Untuk menerka-nerka siapa yang akan keluar menjadi juara Piala Dunia 2022 Qatar, menarik untuk menyimak prediksi ramalan seorang paranormal asal Brazil bernama Athos Salom.

Sejak babak penyisihan Piala Dunia 2022 dugelar, Athos Salome sudah mengatakan bahwa juara Piala Dunia 2022 bukan dari negara Amerika Latin, bukan Argentina dan bukan juga negaranya sendiri Brazil.

Prediksi ramalan Athos Salome mulai terbukti. Brazil negaranya sendiri yang berasal dari Amerika Latin tersisih harus pulang lebih cepat dari Piala Dunia 2022.

Dan itu berarti, negara Amerika Latin yang masih bertahan di Piala Dunia 2022 hanya Argentina yang masih mampu maju ke babak semifinal.

Namun begitu, Athos Salome meramalkan bahwa juara Piala Dunia 2022 adalah Prancis yang pada gelaran edisi Piala Dunia 2018 juga keluar sebagai juaranya.

Peramal Brazil Athos Salome, sebelumnya pernah meramalkan soal Covid 19 dan Perang Rusia vs Ukraina. Kemudian meramalkan soal kematian Ratu Elizabeth II.

Baca Juga: WASPADA! Gempa Masih Akan Terjadi, Jangan Panik Lakukan Hal Ini Jika Gempa Mengguncang

Sementara itu dari dalam negeri, seorang anak Indigo bernama Zakki mengungkapkan ramalan dan prediksi juara Piala Dunia 2022.

Dikutip dari kanal YouTube Arseto TV, Zakki menyebut Argentina atau Portugal yang akan menjadi Juara Piala Dunia 2022 Qatar.

Kini, karena Portugal sudah tersisih dikalahkan Maroko 0-1, maka tinggal Argentina yang menjadi kandidat juara Piala Dunia 2022.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x