SETELAH Hengkang dari MU, Kemana Ronaldo akan Berlabuh Usai Piala Dunia 2022 Qatar, Mungkinhkah Madrid?

- 23 November 2022, 15:47 WIB
Setelah hengkang dari MU, klub mana yang akan jadi tujuan Cristiano Ronaldo usai Piala Dunia 2022 Qatar?
Setelah hengkang dari MU, klub mana yang akan jadi tujuan Cristiano Ronaldo usai Piala Dunia 2022 Qatar? /Instagram @cristiano/

Lalu, apakah Ronaldo akan kembali ke klub lamanya, Real Madrid Spanyol, mengingat saat ini mereka tengah menghadapi masalah cedera striker utama mereka Karim Benzema.

Benzema bahkan harus menelan pil pahit saat akhirnya tidak bisa memperkuat Timnas Prancis di Piala Dunia 2022 Qatar akibat cedera yang dideritanya.

Baca Juga: KAPAN Gempa Sesar Lembang Terjadi, Bagaimana Dampak Kerugian Ekonomi dan Korban Jiwa, Ini Kata Pakar ITB

Dengan kondisi yang dihadapi Madri saat ini, banyak kalangan yang menilai pada bursa transfer Januari mendatang Madrid akan merekrut Ronaldo.

Namun outlet media asal Spanyol marca.com melaorkan bahwa pihak Madrid tidak ada niatan dan rencana untuk merekrut kembali Ronaldo.

Bahkan dalam laporannya disebutkan bahwa pada bursa transfer Januari 2023, tiada ada rencana Madrid merekrut striker baru.

Adapula desas-desus yang sebelumnya pernah ramai bahwa pemilik PSG ingin menyatukan Ronaldo bersama Messi, namun pada perkembangan terbaru isu rencana itu tak terdengar lagi.

Adapun dengan berbagai kemungkinan, inilah klub yang diperkirakan akan menjadi tujuan selanjutnya Ronaldo usai Piala dunia 2022 Qatar.

1.Sporting CP

Bisa saja menjelang gantung sepatu karena usianya yang sudah tidak lagi muda, Ronaldo akan memikirkan kembali bermain di liga di negaranya di Portugal.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: manchestereveningnews.co.uk


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x