Beredar Berita Pergerakan Sesar Cimandiri & Voice Note Pergeseran Lempeng di Waduk Cirata, BMKG: Itu Hoax!

- 23 November 2022, 10:44 WIB
BMKG menegaskan bahwa voice note yang beredar tersebut adalah hoax alias berita bohong.
BMKG menegaskan bahwa voice note yang beredar tersebut adalah hoax alias berita bohong. /Tangkap layar Twitter @infoBMKG/

Baca Juga: Pray For Cianjur, Kisah Pilu Ibu Kehilangan 6 Anak, dan Ayah yang Memangku Jenazah Anaknya, Cianjur Berduka

Surat penjelasan BMKG yang ditandatangani Kepala Stasiun Geofisika Bandung Teguh Rahayu tersebut terkait dengan 2 info yang meresahkan dan beredar di masyarakat, yaitu:

"1. Ijin melaporkan komandan situasi terkait tingkat kewaspadaan info BMKG dan BNPB tingkat waspada tinggi wilayah Sukabumi aktivitas yang di lewati Garis Pergerakan Sesar Cimandiri 1 Minggu Kedepan.

1. Pelabuhan Ratu dan sekitarnya
2. Cibadak dan sekitarnya
3. Cicantayan dan Cibolang
4. Sukaraja dan sekitarnya
5. Sukalarang dan sekitarnya
6. Baros dan sekitarnya
7. Salatbintana dan sekitarnya
8. Kadudampit dan sekitarnya

Himbauan bagi warga tetap waspada dan tidak panik serta tak berpergian dari rumah masing-masing untuk menjaga keamanan tempat tinggal masing-masing.

Terimakasih
Muspika & Muspida
Kota Sukabumi

2. Voice Note yang mengatasnamakan BMKG mengenai akan adanya pergeseran lempeng mengarah ke waduk Cirata, prediksi BMKG mengenai letak lempengan di paling ujung dekat waduk Cirata ataupun tentang adanya cahaya seperti api menyala di Gunung Gede yang menyebabkan terjadinya erupsi Gunung Gede yang mengakibatkan adanya gempabumi di wilayah Kp Singa Barong dan Kp Sarongge, Kabupaten Cianjur."

Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022 Qatar Hari Ini, 23-24 November 2022, Link Live Streaming Jerman Vs Jepang, Dll

Pers rilis dari Stasiun Geofisika Bandung berisi penjelasan resmi BMKG.
Pers rilis dari Stasiun Geofisika Bandung berisi penjelasan resmi BMKG.

Terkait 2 informasi tersebut, BMKG menyampaikan pers rilis dan penjelasan sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Twitter @infoBMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah