Mendagri Lantik Heru Budi Hartono Menjadi Pj Gubernur DKI Jakarta, Berikut Profilnya

- 17 Oktober 2022, 14:49 WIB
Heru Budi Hartono resmi menjadi Pj Gubernur DKI Jakarta, setelah dilantik Mendagri Tito Karnavian Senin, 17 Oktober 2022/Instagram@herubudihartono
Heru Budi Hartono resmi menjadi Pj Gubernur DKI Jakarta, setelah dilantik Mendagri Tito Karnavian Senin, 17 Oktober 2022/Instagram@herubudihartono /

1. Staf khusus walikota Jakarta Utara pada tahun 1993.

2. Kepala Biro Kepala Daerah dan Kerjasama Luar Negeri Pemprov DKI Jakarta Tahun 2013.

3. Walikota Jakarta Utara Tahun 2014.

4. Kepala Badan Pengelola Keuangan Aset Daerah DKI Jakarta (Era Gubernur Basuki Tjahaya Purnama) Tahun 2015.

5. Kepala Sekretariat Presiden (Kasetpres) era Jokowi tahun 2017 hingga saat ini

6. Pj Gubernur DKI Jakarta 17 Oktober 2022 (Dilantik Mendagri, Tito Karnavian)

Baca Juga: Tes Psikologi: Apa Warna yang Anda Lihat Pada Pusat Gambar? Pelajari Jenius Seperti Apa Anda?

Setelah dilantik Mendagri menjadi Pj Gubernur DKI Jakarta ucapan selamat kepada Heru Budi Hartono pun mengalir diantaranya dari Pegawai dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mengucapkan Selamat dan Sukses atas Dilantiknya Heu Budi Hartono sebagai Pj Gubernur Provinsi DKI Jakarta.sebagaimana yang ditulis admin Instagram@dkijakarta.

Senin, 17 Oktober 2022 lanjut admin @dkijakarta, menjadi hari pertama Heru Budi Hartono bertugas sebagai Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta periode 2022-2024.

Selamat datang kembali Bapak Heru Budi Hartono, mari melangkah bersama, terus bekerja membangun dan memajukan Jakarta, kota tercinta kita bersama. Pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah