PRIHATIN Jutaan Guru akan Rugi, Tunjangan Profesi akan Dihapus, Tidak Lagi Dikaitkan dengan Sertifikasi

- 30 Agustus 2022, 07:40 WIB
: Ilustrasi prihatin jutaan guru akan rugi, tunjangan profesi akan dihapus, tidak lagi dikaitkan dengan sertifikasi. /Pixabay/Ruddin/
: Ilustrasi prihatin jutaan guru akan rugi, tunjangan profesi akan dihapus, tidak lagi dikaitkan dengan sertifikasi. /Pixabay/Ruddin/ /

"Apalagi masih banyak guru yang sudah lama mengabdi (senior) yang menjelang pensiun gaptek dalam penggunaan IT tidak akan mampu bersaing dengan calon atau guru yang baru lulus pendidikan (kuliah)," terang Sumarna Chandra.

Baca Juga: Budiman Yunus: Pemain Persib Down, Hasil Pertandingan Di Luar Dugaan, Saatnya untuk Bangkit Segera

Bagaimana solusinya?

Dari pada menimbulkan kegaduhan atau kesenjangan, kata Sumarna Chandra, lebih baik dihapus saja diganti dengan tunjangan profesi yang berkeadilan dengan tidak mengesampingkan kompetensinya.

Seperti dilansir DeskJabar.com dari sisdiknas.kemdikbud.go.id, mengenai adanya perubahan kebijakan tunjangan guru dalam RUU Sisdiknas.

Pada undang-undang sebelumnya guru dan dosen yaitu tunjangan profesi hanya bisa diterima oleh guru yang sudah mempunyai sertifikasi.

Sedangkan pada rancangan undang-undang yang akan datang tunjangan tidak lagi dikaitkan dengan sertifikasi.

Sertifikasi yang diperoleh dari pendidikan profesi guru merupakan prasyarat mengajar dan berfungsi selayaknya SIM untuk mengemudi.

Sedangkan tunjangan tersebut merupakan bagian dari penghasilan guru.

Namun demikian, seandainya seorang guru sudah telanjur mengajar tanpa sertifikasi, contohnya, sebab sebelumnya kapasitas sertifikasi tidak mencukupi.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Wawancara sisdiknas.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah