Kasus Brigadir J Belum Rampung, Bharada E Malah Aktif di Korps Brimob Polri, Ini Penjelasan Humas Polri

- 1 Agustus 2022, 11:57 WIB
Bharada E alias Richard Eliezer. Kasus Brigadir J belum rampung, Bharada E kini aktif di Korps Brimob Polri. Simak alasannya/ANTARA/M Risyal Hidayat
Bharada E alias Richard Eliezer. Kasus Brigadir J belum rampung, Bharada E kini aktif di Korps Brimob Polri. Simak alasannya/ANTARA/M Risyal Hidayat /

Kasus ini bermula dari Putri Candrawathi, Istri Irjen Pol Ferdy Sambo yang berteriak minta tolong. Suara teriakan itu didengar Bharada E yang berada di lantai dua.

Saat berada di bawah tangga, Bharada E melihat Brigadir J keluar dari kamar Putri Candrawathi.

Bharada E bertanya, “ada apa?” namun, pertanyaannya justru disambut tembakan dari Brigadir J.

Baca Juga: KLAIM YA SOB Kode Redeem FF 1 Agustus 2022, Ada Hadiah Keren M1887 Rapper Underworld SG Ungu Dll GARENA GRATIS

Baku tembak tidak terelakan, hasilnya Brigadri J tewas.

Brigadir J menembakan tujuh peluru, sementara Bharada E melepaskan lima peluru.

Brigadir J tewas dengan 7 luka yang bersarang di tubuhnya.

“Tindakan yang dilakukan oleh Bharada E untuk melindungi diri, karena ancaman dari Brigadir J. Saat kejadian, Kadiv Propam tidak ada di rumah,” kata Karo Penmas Divisi Humas Polri, Brigjen Pol Ahmad Ramadhan di Mabes Polri, Senin 11 Juli 22 lalu.

Baca Juga: Bonus Katana di Kode Redeem FF 1 Agustus 2022; Cara Mudah Dapat Katana Pixel Fun, Jika Hoki Cuma 19 Diamond

Sementara itu, Bharada E sudah diperiksa Komnas HAM. Dalam keterangannya aksi penembakan itu ditengarai dalam bentuk respon dan refleks dari tindakan yang dilakukan Brigadir J.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Pikiran Rakyat ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x